SuaraLampung.id - Direktur Rumah Sakit Umum Daerah atau RSUD Ryacudu Kotabumi, Lampung Utara (Lampura), Sri Haryati, meninggal dunia, Sabtu (10/7/2021) sekitar pukul 09.00.
Direktur RSUD Ryacudu Kotabumi Lampung Utara Sri Haryati meninggal karena COVID-19.
Menurut Plt Kepala Dinas Kesehatan Lampura Maya Natalia Manan, Direktur RSUD Ryacudu Kotabumi Sri Haryati sempat menjalani perawatan di RSUD Abdul Moeloek, Bandar Lampung.
Direktur RSUD Ryacudu Kotabumi Sir Haryati dimakamkan secara protokol Covid-19 di pemakaman keluarga di Desa Kalibalangan, Lampung Utara, Sabtu (10/7/2021) sekitar pukul 14.00 WIB.
Baca Juga: Lompat dari Mobil saat Dipukuli Perampok, Sopir Ini Lari ke Perkebunan
Dilansir dari Lampungpro.co--media jaringan Suara.com, pemakaman dihadiri para kerabat, sejumlah staf RSUD Ryacudu, dan aparat kepolisian.
Sebelum makam ditutup dengan tanah, tampak kumandang azan dilantunkan dan sesaat kemudian makam ditimbun tanah.
Wafatnya Sri Haryati yang juga Ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Lampung Utara tersebut, tercatat merupakan yang pertama terjadi pada direktur rumah sakit di Lampung.
Berbagai ucapan duka terus mengalir di tengah zona merah Covid-19 yang disandang Lampung Utara.
Baca Juga: Hari Ini Hujan Angin Disertai Kilat Bakal Guyur Lampung dan Sekitarnya
Berita Terkait
-
Tak Hanya RS, Jokowi Juga Tinjau Pompanisasi dan Resmikan Gedung di Lampung
-
Blusukan ke Pasar Sentral Kotabumi Lampung Utara, Jokowi Sapa Warga dan Bagi-bagi Kaos
-
Biadab! Ucapan Keji Pelaku Pemerkosa Siswi SMP di Lampung: Mati Tinggal Buang
-
KPK Lelang Lima Bidang Tanah Milik Terpidana Korupsi eks Bupati Lampura Agung Ilmu Mangkunegara
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
Terkini
-
Meriahnya OPPO Run 2024, Ada Hadiah Ratusan Juta dan Diskon dengan Menggunakan BRImo
-
Pilkada 2024: KPU Bandar Lampung Antisipasi Bencana, TPS Rawan di Pulau Pasaran
-
Liburan Berujung Maut: Rombongan PAUD Terseret Ombak di Pantai Ilahan, 1 Bocah Meninggal
-
Lampung Siaga I Jelang Pencoblosan Pilkada Serentak 2024, Wamendagri Beri Catatan Ini
-
Logistik Pilkada Bandar Lampung Aman, Wamendagri: "On the Track!"