SuaraLampung.id - Musisi Sherina Munaf positif Covid-19. Kabar ini disampaikan langsung Sherina Munaf lewat akun Instagramnya.
Sherina Munaf sendiri heran mengapa dirinya bisa terpapar Covid-19.
Padahal selama ini Sherina Munaf mengaku tak pernah keluar rumah. Karena itu ia bingung darimana bisa tertular Covid-19.
Hal itu diungkapkan istri Baskara Mahendra dalam unggahan Instagram Story pada Rabu (7/7/2021).
Baca Juga: Cara Cek Sertifikat Vaksin Covid-19 Aplikasi PeduliLindungi
"Hasil tes PCR-ku positif (Covid-19). Gue gak ke mana-mana, gak kontak sama siapa-siapa, gak pernah selama sebulan ini," tulis Sherina.
Sherina menceritakan bahwa sejak pandemi Covid-19 melanda dirinya tidak pernah makan di restoran, bertemu teman, hingga mengambil pekerjaan yang mengharuskannya syuting.
"Selama pandemi dari 2020 gak pernah dine out, gak pernah ketemu temen, ngambil job bisa diitung jari," sambungnya.
Bahkan, segala bentuk pekerjaan yang mengharuskannya syuting ditolak oleh management-nya, yang memiliki protokol sangat ketat hingga sulit mendapat pekerjaan.
"Protokol dari management gue ketat banget, sampe susah banget dapet kerjaan yang mau ngikut protokol kita," lanjutnya.
Baca Juga: Apa Itu Asuransi COVID-19 dan Cara Klaim Asuransi COVID
"Mendekati PPKM kemarin kalo harus belanja groceries itu double masking, Apalagi pas selama PPKM ini, kita udah melockdown diri sama sekali gak ke mana-mana," imbuhnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Murah Tipe SUV Mei 2025: Harga Setara Motor, Pajak Murah, Perawatan Mudah
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
Pilihan
-
PSSI Bongkar Alasan Tak Panggil Elkan Baggott meski Sudah Sampai di Bali
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China
-
Muhammadiyah dan BSI Rujuk?
Terkini
-
Portofolio Sustainable Finance BRI Tembus Rp796 Triliun, Terbesar di Indonesia
-
Desa BRILiaN Hargobinangun di Lereng Merapi: Hasil Inovasi UMKM Bersama BRI
-
Di Antara Kabut Batu Tegi: Petani, Konservasi, dan Jalan Panjang Menuju Harmoni
-
Warga Lampung Wajib Tahu! Masuk SMA/SMK Kini Pakai SPMB, Ini 4 Jalur Pendaftarannya
-
BRImo Bagi-bagi Mobil BMW & Hadiah Mwah Lainnya, Simak Daftar Pemenangnya!