SuaraLampung.id - Raline Shah adalah salah satu artis yang jarang kena serang warganet di media sosial. Ini karena kehidupan Raline Shah jauh dari sensasi dan kontroversi.
Raline Shah dikenal sebagai artis yang lebih mementingkan karya daripada sensasi dalam kariernya. Namun kali ini warganet ramai-ramai menyerang Raline Shah.
Bukan karena isu atau gosip miring, melaikan karena postingan Raline Shah di Instagram. Raline Shah memposting foto terbarunya di Instagram.
Raline terlihat berpose di sebuah lorong dengan ornamen khas timur tengah.
Baca Juga: Heboh Raline Shah Ditegur Masuk Masjid Pakai Sepatu, Ini Faktanya!
"Tidak ada kebetulan dalam hidup, hanya ada tanda-tanda keberpihakan," tulis Raline dalam Bahasa Inggris.
Foto itu membuat warganet geram. Warganet mengira Raline Shah foto di dalam masjid menggunakan sepatu. Kolom komentarnya langsung diserbu netizen. Banyak yang menuduh Raline pakai sepatu di dalam masjid.
"Di dlm mesjid..ga boleh pakai sepatu realinshah," tulis netizen.
"Boleh kh pake sendal dlm masjid," tegur netizen.
"Maaf kk boleh dilepas sepatu, kan sayang raline udah cantik luar dalam masya allah," sahut lainnya.
Baca Juga: Usia Injak 34 Tahun, Raline Shah Berharap Dapat Jodoh
Netizen lain langsung menjelaskan bahwa lokasi tersebut bukan masjid melainkan hotel di Dubai.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Besok Menikah, Luna Maya Serahkan Kedudukan 'Ketua Wanita Lajang Gen 90-an' ke Raline Shah
-
Berstatus Stafsus Komdigi, Jejak Digital Perlakuan Raline Shah ke Satwa Liar Disayangkan
-
Mengenal Museum Rahmat Milik Ayah Raline Shah di Medan: Surga Satwa Liar yang Diawetkan
-
Level Old Money Raline Shah Beda, Pelihara Kawanan Rusa di Rumah!
-
Raline Shah Cek Kesehatan Gratis Hari Ulang Tahun di Puskesmas, Warganet Protes: Kok Beda?
Terpopuler
- Selamat Datang Shin Tae-yong! Tak Sabar Bertemu di Bali Jelang TC Timnas Indonesia
- Selamat Tinggal Ole Romeny dan Marselino Ferdinan, Bos Oxford Kasih Isyarat
- Pemain Asing PSM Makassar: Sepak Bola Indonesia Hanya Cocok untuk Cari Uang, Bukan Main Serius
- Selamat Datang Mauro Zijsltra! Mau Sumpah WNI Timnas Indonesia Debut di Tim Senior FC Volendam
- 7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB Terbaik Mei 2025
Pilihan
-
Shin Tae-yong Kembali! Langsung Ingatkan Patrick Kluivert Soal Fondasi Timnas Indonesia
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Mei 2025, Performa Handal!
-
Harga Emas di Pegadaian Naik Serentak, Antam Tembus Rp2 Jutaan
-
'Operasi Senyap' Sat Narkoba Karanganyar: Ringkus Pengedar di 4 Titik dan Sita Paket Narkotika
-
Yann Sommer: Pahlawan Datang dari Kesuksesan Inter Milan 'Kadali' MU
Terkini
-
Naik! Berikut Daftar Harga Emas Antam, UBS dan Galeri24 Hari Ini
-
Mulai Diperbaiki, Ruas Jalan ini Dianggap Urat Nadi Tulang Bawang
-
Konsumsi Melonjak, Investasi Menggeliat: Ekonomi Lampung Triwulan I 2025 Tumbuh Signifikan
-
Perahu Dihantam Gelombang Tinggi, Nelayan Hilang di Pesisir Barat
-
Klik Link DANA Kaget Terkini, Obat Anti Bokek!