
Kedua anak tersebut diajak untuk memakan nasi di tempat dan berbincang-bincang oleh si pengunggah.
Pada awalnya, balita perempuan yang bernama Ota tersebut tampak malu-malu. Namun lambat laut dia mulai bisa menyesuaikan diri.
Sementara itu sang kakak hanya melihatnya dengan mata berbinar-binar. Dia seolah ikut senang karena sang adik bisa tertawa lepas.
Menurut keterangan pengunggah, kedua kakak beradik tersebut terpaksa menghabiskan waktu malam di jalan karena menunggu orang tua.
Baca Juga: Duduk di Trotoar hingga Larut Malam, Kisah Kakak Beradik Ini Bikin Haru
"Mereka katanya lagi nunggu mama yari barang rongsok sama papa lagi narik becak. Di sana sampai jam 11 malam," ungkapnya.
Video momen kakak beradik yang terpaksa hidup di jalan tersebut sukses menyentuh batin publik.
"Yang lain salfok ke adiknya yang cantik. Aku fokus ke abangnya yang matanya penuh bahagia lihat adiknya senang," kata Wulan.
"Gak kuat melihatnya sampai aku nangis. Semoga sukses kedepannya dek," balas Widya.
Baca Juga: Kakak Beradik Duduk di Tepi Jalan Larut Malam, Aksi Ojol Bikin Terenyuh
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Di Balik 'Suka Sama Suka', Bocah 11 Tahun dan Kehamilan Kakak Sepupu Gemparkan Malaysia
-
3 Rekomendasi Film tentang Kakak Beradik yang Mengharukan, Bikin Nangis!
-
Anak Rela Jual Ginjal Demi Bebaskan Ibunya di Penjara, Farrel Curhat ke DPR: Ibu Saya Tak Bersalah!
-
Fitri Salhuteru Pamer Kedekatan dengan Kakak Angkat Nikita Mirzani: I Love You Tanpa Basa-basi
-
Harta dan Utang Citra Pitriyami Versi LHKPN: Kakak Cakra Khan Jadi 'Kepala Daerah Termiskin' di Jabar
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- Paula Verhoeven Positif HIV sebelum Menikah dengan Baim Wong?
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
Rafael Struick Ditendang vs Adelaide United, Brisbane Roar Kini Diamuk Netizen Indonesia
-
Tak Hanya Barang Bajakan dan QRIS, AS Juga Protes Soal UU Produk Halal RI
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Lancar Main FF, Terbaik April 2025
-
Polres Sukoharjo Ungkap Kasus Peredaran Narkoba, Dua Residivis Kembali Diamankan
-
Ambisi RI Jadi Raja Baterai EV Global Terancam: Mundurnya Raksasa LG Jadi Pukulan Telak Buat Prabowo
Terkini
-
Resmi Pindah ke Lampung, Ini Nama Baru Bhayangkara FC
-
Mengenal Nuraini, Mantri Perempuan BRI yang Pantang Menyerah dalam Memberdayakan Pengusaha Mikro
-
Hari Kartini, BRI Tegaskan Lagi Komitmennya untuk Memberdayakan Perempuan
-
Pelindo Panjang Buka Suara Usai Disalahkan atas Banjir Bandang yang Tewaskan 3 Warga
-
Rp2 Miliar Diamankan! Korupsi Tol Terpeka Lampung Terungkap, Tersangka Baru Siap Menyusul?