SuaraLampung.id - Lama tak muncul di layar kaca, artis Krisna Mukti kini menjadi sorotan. Warganet penasaran dengan orientasi seksual seorang Krisna Mukti.
Krisna Mukti diketahui telah menikah secara siri dengan Devi Nurmayanti pada Desember 2013. Pernikahan ini baru diresmikan di catatan KUA pada 23 Juni 2014.
Tapi belum setahun, rumah tangga itu tak bisa berlanjut. Krisna Mukti dan Devi Nurmayanti resmi bercerai pada Agustus 2015 di PA Depok, Jawa Barat.
Sejak itu kisah cinta Krisna Mukti tidak pernah terdengar lagi. Hingga muncullah desas desus bahwa Krisna Mukti adalah seorang penyuka sesama jenis.
Baca Juga: Sambil Lipstikan, Ini Jawaban Krisna Mukti Soal Suka Cewek atau Cowok
Seorang warganet yang penasaran dengan hal itu langsung bertanya ke Krisna Mukti.
Akun di TikTok itu hendak mengonfirmasi apakah aktor 52 tahun itu penyuka sesama atau lawan jenis.
"Om Kris, sukanya cewek apa cowok?" kata akun @mr_dumai di postingan Krisna Mukti.
Menanggapi pertanyaan tersebut, Krisna Mukti tak memberikan jawaban pasti. Ia malah bertanya balik soal gender yang kerap jadi omongan publik.
"Apa? hari gini masih mempermasalahkan gender? Hmm, udah nggak musim bro!" jawab Krisna Mukti.
Baca Juga: Ditanya Suka Cewek atau Cowok, Krisna Mukti: Lipstikan Dulu
Krisna Mukti menjelaskan, ada yang lebih penting dari gender tersebut.
Berita Terkait
-
Sinetron Pun Tak Bisa Selamatkan Krisna Mukti dari Kebangkrutan
-
Krisna Mukti Akui Sempat Bangkrut Gara-Gara Tergiur Harta Jadi Anggota DPR
-
Sumber Kekayaan Krisna Mukti, Tabungannya Sempat Ludes Usai Dipakai Nyaleg
-
Eks Wadirreskrimsus Polda Sumut Dipecat, Diduga Penyuka Sesama Jenis
-
Pernah Diisukan Penyuka Sejenis, Jessica Wongso Ngaku Banyak Cowok Mendekatinya Usai Bebas
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal