SuaraLampung.id - Aksi tiga orang wanita bermobil yang diduga mencuri produk skincare di sebuah minimarket di Lampung baru-baru ini viral.
Ketiganya langsung disergap sejumlah karyawan minimarket yang mengikuti mobil mereka.
Dalam sebuah rekaman penggerebekan yang dibagikan akun TikTok @resti_lovers, sejumlah pegawai minimarket meminta agar para wanita itu turun dari mobil mereka.
"Turun aja mbak, udah ada videonya," kata pegawai minimarket itu.
Para pegawai pun menemukan dua kantong berisi produk skincare yang diduga diambil oleh para wanita itu dari minimarket.
"Cantik, bawaan mobil tapi beli skincare aja enggak mampu," tulis akun TikTok tersebut.
Ketiga perempuan itu lantas diinterogasi oleh para pegawai minimarket. Salah seorang wanita pun menawarkan untuk membayari semua barang-barang yang telah mereka ambil.
Di rangkaian video selanjutnya, aksi ketiga wanita itu pun akhirnya ditindaklanjuti aparat.
Tampak sejumlah petugas menjemput para wanita itu dengan disoraki oleh warga yang menunggu mereka di jalan.
Baca Juga: Sempat Viral, Ini Alasan Ummu Hani Hapus Postingan Jalan Rusak
Kontan, aksi tersebut juga mendapat perhatian warganet yang meramaikan kolom komentar. Mereka mengecam keras aksiketiga wanita maling skincare tersebut.
"Kena sanksi sosial itu rasanya ah mantap," komentar seorang warganet.
"Jangan terpesona orang-orang pakai mobil dan pakaian rapi, kita harus tetap waspada sama semua karena penampilan enggak bisa jelasin orang baik-baik, hati-hati aja udah banyak kejadiannya," tulis @scorp****.
"Udah kegep baru mau bayar, tengsin nih sis," ujar @sweet****.
Simak videonya DI SINI.
Berita Terkait
-
Wanita Bergaun Merah Berbaring di Tengah Jalan Bandungan, Publik Heboh
-
Kocak Maling di Bekasi Mudah Ditangkap karena KTP Ketinggalan di Minimarket
-
Sandiaga Uno: Bakauheni Harbour City Bisa Menjadi Alternatif Wisata
-
Sempat Viral, Ini Alasan Ummu Hani Hapus Postingan Jalan Rusak
-
Sadis ! Pria di Batununggal Pukuli Wanita Videonya Viral
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Buruan! Minyak Goreng 1,5 Liter Turun Jadi Rp27.900 di Alfamart, Stok Cepat Habis
-
BRI Perkuat UMKM Lewat Program Pemberdayaan dan Inovasi Berkelanjutan
-
Diskon 3 Hari! Ratusan Produk Alfamart Turun Harga Mulai Rp7 Ribuan, Buruan Sebelum Habis
-
Rp1.294 Triliun Transaksi AgenBRILink Perkuat Ekonomi Kerakyatan BRI, Jangkau Sampai Wilayah 3T
-
Diskon Besar Super Indo! Kentang Goreng 1 Kilogram & Bakso Sapi Turun Jadi 30 Ribuan