SuaraLampung.id - Baru-baru ini warganet dihebohkan dengan pernikahan sepasang pengantin yang harus terlaksana di tengah rendaman banjir.
Kendati acara sudah dipersiapkan jauh-jauh hari, tapi tak ada yang bisa menyangka datangnya bendana alam. Begitu pula pasangan pengantin ini.
Namun, ternyata banjir tak lantas membuat keduanya sedih dan kecewa. Mereka justru menerimanya dengan lapang dada.
Senyum tetap terpancar di wajah kedua mempelai seolah mengisyaratkan bahwa air banjir bukan penghalang bersatunya cinta mereka.
Baca Juga: Jakarta Didesak Sediakan Tempat Penampungan Layak Bagi Korban Banjir
Foto-foto pasangan pengantin yang tetap melangsungkan pernikahan di tengah banjir iniberhasil mencuri perhatian publik. Foto itu awalnya dibagikan akun fotografer @rizkifdll.
"Setiap kejadian punya cerita tersendiri... Happy wedding kak @rizka_winna dan suami," tulis akun @rizkifdll.
Potretnya yang inspiratf lalu dibagikan kembali lewat akun Instagram @infobekasi.coo. Sementara, video proses pemotretan juga diunggah lewat laman TikTok milik @tikaathaya.
"Berani kotor itu baik. Samawa pengantinku hari ini, semoga kalian bahagia selalu," tulis @tikaathaya.
Terlepas dari kondisi banjir Bekasi yang menggenang hingga setinggi lutut, pasangan pengantin tersebut tetap terlihat tersenyum bahagia.
Baca Juga: Viral Mobil LCGC Terobos Banjir, Endingnya Sungguh Mengejutkan
Keduanya juga mengambil beberapa foto di tengah genangan banjir, lengkap dengan baju pengantin putih serta dandanan rapi.
Berita Terkait
-
Rekomendasi Mobil Bekas Harga di Bawah 200 Jutaan Maret 2025: Harga Setengahnya Innova Baru, Mewahnya bak Fortuner
-
Sehabis Lebaran, Pramono Janji Bangun Tiga Tanggul di Jakarta Utara Demi Cegah Banjir Rob
-
Cek Fakta: Video Banjir di Bekasi Setinggi 4 M Tenggelamkan Perumahan Elit
-
Federal Oil Gelar Ganti Oli Gratis untuk Sepeda Motor Terdampak Banjir
-
Cek Fakta: Banjir di Bekasi Rendam Rumah Elit Setinggi 4 Meter
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Jadwal Buka Puasa Kota Bandar Lampung Kamis 13 Maret 2025
-
Lebaran 2025: Angkutan Barang Dibatasi di Lampung! Cek Jadwalnya
-
Serunya Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025, Dari Kuliner Lezat hingga Hiburan
-
Jejak Harimau Sumatera Ditemukan di Lampung Barat, Imbauan Darurat Dikeluarkan
-
Cek Kesiapan Terminal Rajabasa, Pelabuhan Bakauheni dan Stasiun Tanjungkarang Hadapi Pemudik