SuaraLampung.id - Sebuah video menunjukkan seorang pria memamerkan indekos miliknya belakangan viral di media sosial.
Saking amannya, pria ini menyebut kucing saja bakal malas masuk ke kos miliknya, apalagi pencuri.
Penampakan kos tersebut viral setelah video curhatan pria ini jadi sorotan warganet usai dibagikan di akun TikTok @lucifermualaf, belum lama ini.
"Kucing aja males masuk apalagi maling," tulis @lucifermualaf dikutip SuaraLampung,id, Selasa (9/2/2021).
Baca Juga: Terekam CCTV, Maling Motor di Sumenep Mengaku Terlilit Utang Saat Ditangkap
Dalam video tersebut, nampak seorang pria merekam perjalanan dirinya mencapai pintu kos. Adapun tempat tinggalnya terletak di sebuah gang kecil di pemukiman padat
Usut punya usut, ia harus melewati sejumlah pagar untuk bisa mencapai pintu kos.
"Ini gang pertama untuk masuk ke kosku, pakai bambu," kata si pria sambil menunjukkan sebuah pagar bambu yang menjadi pintu pertama untuk bisa masuk kos.
Baru berjalan berapa langkah, pria kembali bertemu dengan pagar yang kali ini terbuat dari besi.
Cukup spesial, pagar kedua dibuat meruncing di bagian ujung atas. Menurut si pria, hal tersebut dilakukan agar tak bisa dipanjat.
Baca Juga: Keringkan Baju Pakai Rice Cooker, Aksi Anak Kos Ini Bikin Publik Tercengang
Tak cuma sampai di situ, pria ini harus kembali melewati satu pagar lagi. Dari sini, ia pun akhirnya bisa masuk ke dalam kosan.
Berita Terkait
-
Kucing Ikut Mudik Lebaran, 5.492 Hewan Peliharaan Diangkut Kereta Api ke Kampung Halaman
-
Pulang Mudik Berujung Nyesek, Jurnalis Media Online Kehilangan Rp20 Juta di Kosan
-
Dear Pawrents, Kapan Kucing Bisa Vaksin Setelah Melahirkan? Jangan sampai Anabul Sakit
-
Rumah Hindati Warga Depok Dibobol Maling saat Ditinggal Salat Ied, Motor Scoopy hingga HP Lenyap
-
Musim Mudik, Hotel Kucing Kebanjiran Pelanggan
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Perempuan Gratis Naik Transportasi Umum di Jakarta Hari Ini, dari LRT Hingga MRT
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal