SuaraLampung.id - Komedian Bang Tigor ternyata sudah tiga kali pindah agama. Hal ini ia ungkapkan di hadapan Ustaz Abdul Somad.
Kepada Ustaz Abdul Somad, Bang Tigor meminta pendapatnya mengenai dirinya yang sudah tiga kali pindah agama.
Dalam pertanyaannya, Bang Tigor menyampaikan pengalamannya yang gonta-ganti agama. Seperti diketahui, Bang Tigor awalnya seorang Nasrani, kemudian masuk Islam, tapi balik lagi ke Nasrani. Tapi kini, Bang Tigor kembali memeluk Islam.
"Saya ini pernah Islam, balik ke Kristen, balik ke Islam lagi. Hehehe. Itu gimana pak ustaz?" tanya Bang Tigor.
Tanpa panjang lebar, Ustaz Abdul Somad langsung memberikan respons sembari mendoakan yang terbaik untuk Bang Tigor.
"Innalladzina amanu, beriman, summa kafaru, murtad, summa amanu, kemudian beriman, summa kafaru, murtad, summazdadu kufran. Maka barulah tidak diterima," ujar Ustaz Abdul Somad.
"Jadi kalau Islam, setelah itu dia murtad, balik lagi ke Islam, maka dia diterima. Oleh sebab itu, mudah-mudahan Bang Tigor istikamah dalam iman dan Islam," ucap Ustaz Abdul Somad menambahkan.
Kemudian Komeng tiba-tib nyeletuk dengan gaya khasnya kepada Bang Tigor.
"Agama lo kayak angkot, bolak-balik," kata Komeng sambil bergurau.
Bang Tigor kemudian meyakinkan orang-orang bahwa ia kini sudah mantap dengan Islam-nya.
"Tapi saya sudah tetap sekarang. Saya sudah umrah, di jalan yang benar," tutur Bang Tigor.
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Ustaz Abdul Somad ke Menag Yaqut: Anda Menteri Agama Umat Islam atau Vatikan
-
Adu Sanad Ilmu Agama Islam UAS vs Kiai Imad, 2 Ulama yang Bertikai karena Nasab Habib
-
Saling Serang UAS vs Kiai Imad Soal Nasab Habib, Sampai Keluar Tuduhan Miring
-
Pesan Menohok UAS untuk Rhoma Irama cs yang Menolak Habib: Lihat Nanti 20 Tahun Lagi
-
Momen Adik Syahrini Akrab Temani Reino Barack Olahraga Jadi Omongan, Memangnya Ipar Boleh Berdekatan?
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Meriahnya OPPO Run 2024, Ada Hadiah Ratusan Juta dan Diskon dengan Menggunakan BRImo
-
Pilkada 2024: KPU Bandar Lampung Antisipasi Bencana, TPS Rawan di Pulau Pasaran
-
Liburan Berujung Maut: Rombongan PAUD Terseret Ombak di Pantai Ilahan, 1 Bocah Meninggal
-
Lampung Siaga I Jelang Pencoblosan Pilkada Serentak 2024, Wamendagri Beri Catatan Ini
-
Logistik Pilkada Bandar Lampung Aman, Wamendagri: "On the Track!"