SuaraLampung.id - Yonex Thailand Open 2021 telah memasuki hari keempat pada Jumat (15/1/2021). Sebanyak enam wakil Indonesia akan berjibaku untuk meraih kemenangan di babak perempat final ini.
Salah satu pertandingan yang patut ditunggu akan tersaji dari sektor tunggal putra. Jonatan Christie bakal berhadapan dengan juara dunia 2017 Viktor Axelsen (Denmark).
Perempat final Yonex Thailand Open 2021 akan jadi pertemuan keenam Jonatan dan Axelsen. Dalam lima pertemuan sebelumnya, Jojo --sapaan akrab Jonatan-- meraih dua kemenangan.
Sementara dari sektor ganda campuran, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti akan menghadapi wakil Denmark Mathias Christiansen/Alexandra Bøje.
Baca Juga: Susul Anthony, Jonatan Christie Lolos ke Perempat Final Thailand Open 2021
Duel itu akan jadi laga pembuka wakil Indonesia di Yonex Thailand Open 2021. Pertandingan itu berlangsung di Court 2, Impact Arena, Bangkok, pukul 11.00 WIB.
Merujuk head-to-head, Praveen/Melati baru sekali berjumpa Christiansen/Boje, di mana mereka sukses meraih kemenangan tepatnya di babak kedua French Open 2019.
Sementara dari sektor ganda putra, Indonesia sukses meloloskan dua pasangan ke perempat final yakni Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan dan Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin.
Hendra/Ahsan sudah ditunggu wakil Korea Selatan, Choi SolGyu/Seo Seung Jae. Sementara Leo/Daniel akan berhadapan dengan wakil Inggris, Marcus Ellis/Chris Langridge.
Berikut jadwal wakil Indonesia di Thailand Open 2021 hari keempat:
Baca Juga: Hasil Thailand Open 2021: Shesar Hiren Rhustavito Kandas di Babak Kedua
Lapangan 1
Berita Terkait
-
Pisah Lagi dari Fadia, Apriyani Rahayu Bakal Duet Bareng Rekan Baru
-
Anthony Ginting Ditarik Mundur dari BAC 2025 dan Ajukan Protected Ranking
-
Kekayaan Jonatan Christie, Viral Bagi-bagi Takjil Nasi Padang Sultan saat Ramadan
-
Apri/Fadia Ditarik dari Swiss Open 2025, Buntut Hasil Minor di Dua Turnamen
-
Apriyani/Fadia Batal Ikut Swiss Open, Performa Terakhir Jadi Sorotan
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Korupsi Gerbang Rumdis Bupati Lampung Timur, Dawam Rahardjo Dijebloskan ke Bui
-
Rekonstruksi Penembakan Polisi di Way Kanan: Ada Adegan Dihilangkan, Pelaku Tidak Menyesal
-
Geger! Korupsi Tol Lampung Terungkap: Negara Rugi 66 Miliar, Kontraktor BUMN Terseret?
-
Pemutihan Pajak Terakhir di Lampung Sebelum Kendaraan Bodong Dihapus Permanen
-
Terungkap! Detik-Detik Oknum TNI Tembak 3 Polisi di Arena Sabung Ayam Way Kanan