SuaraLampung.id - Setelah melewati berbagai macam kendala, serial animasi Islami Nussa dikabarkan berakhir masa tayangnya di televisi.
Berhenti tayangnya serial animasi Nussa dikarenakan terdampak pandemi Covid-19.
Ustaz Felix Siauw orang yang mengabarkan berakhirnya tayangan animasi Nussa di televisi.
Ustaz Felix Siauw menyebut kabar bahwa serial animasi Nussa berhenti tayang karena terdampak pandemi Covid-19.
Baca Juga: Pandemi di Tahun Baru, Buruh Terompet Merugi Warga Kian Tidak Peduli
Dalam unggahannya di akun Instagram @felixsiauw selain menyampaikan salam pamit, ustaz Felix Siauw juga menjelaskan kronologi dan dinamika yang dialami tim produksi animasi islami tersebut selama masa pandemi.
Meskipun sempat bertahan setelah melewati banyak kendala, animas Nussa akhirnya harus menyerah dan berhenti tayang.
Disebutkan pula oleh ustaz Felix bahwa ada beberapa kendala yang dialami di antaranya ialah phk karyawan serta anggapan miring terhadap animasi Nussa.
"Sekira di bulan April, temen-temen @nussaofficial hubungi saya, cerita tentang pandemi yang sudah mulai punya efek ke Nussa. Saya sampaikan buat sabar, istiqamah, yang kita buat untuk ummat, karena Allah. Pasti Allah punya rencana besar di balik ini semua," tulis Felix Siauw.
"Sebulan berikutnya, Nussa terpaksa layoff 70% karyawannya, pindah kantor ke tempat yang lebih affordable. Saya masih sampaikan buat sabar dan sabar. Kita cari jalan bareng, kerja bareng, adjusment ini dan itu, Alhamdulillah Agustus bisa mulai season 3 Nussa," lanjutnya.
Baca Juga: Cara Paus Fransiskus Kritik Orang Liburan di Tengah Pandemi Corona
Bukan hanya serial Nussa yang berhenti tayang di televisi, film Nussa yang seharusnya tayang pada libur Lebaran 2020 pun juga harus urung diluncurkan. Hal itu terjadi lantaran situasi dan kondisi saat pandemi yang serba kurang menguntungkan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 9 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Minimal 6000 mAh, Kuat Berhari-bari Tanpa Powerbank
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Semen Padang Imbang, Dua Degradasi Ditentukan di Pekan Terakhir!
-
Pantas Dipanggil ke Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Kirim Whatsapp Ini ke Ramadhan Sananta
-
BREAKING NEWS! Kaesang Pangarep Kirim Isyarat Tinggalkan Persis Solo
-
Danantara Mau Suntik Modal ke Garuda Indonesia yang 'Tergelincir' Rugi Rp1,2 Triliun
-
5 Pilihan HP Murah RAM Besar: Kamera 50 MP ke Atas, Baterai Tahan Lama
Terkini
-
Desa BRILiaN Hargobinangun di Lereng Merapi: Hasil Inovasi UMKM Bersama BRI
-
Di Antara Kabut Batu Tegi: Petani, Konservasi, dan Jalan Panjang Menuju Harmoni
-
Warga Lampung Wajib Tahu! Masuk SMA/SMK Kini Pakai SPMB, Ini 4 Jalur Pendaftarannya
-
BRImo Bagi-bagi Mobil BMW & Hadiah Mwah Lainnya, Simak Daftar Pemenangnya!
-
Lampung Jadi Lumbung PMI: Target Kirim 30 Ribu Pekerja Per Tahun, Ini Strategi Pemerintah