SuaraLampung.id - Kegiatan meabung banyak manfaatnya, lho! Namun sayangnya banyak orang yang sulit melakukan kebiasaan ini. Mereka masih belum yakin mengapa harus menabung? Atau ada yang beranggapan bagaimana bisa menabung, untuk kebutuhan saja masih kurang.
Ini sebenarnya anggapan yang salah, kamu bisa menabung berapa pun gaji yang kamu terima. Untuk lebih meyakinkan kamu pentingnya menabung, Tabungan BRI Simpedes kini kembali menghadirkan Panen Hadiah Simpedes. Tidak sekadar menabung, BRI membuka peluang meraih hadiah menarik di program ini.
Program Panen Hadiah Simpedes kembali hadir dengan hadiah fantastis seperti:
* 5.811 barang elektronik
* 128 handphone
* 39 logam mulia
* 516 mobil
* 208 sepeda
* 3.440 sepeda motor
* 6.356 televisi
Tabungan BRI SimpedesI tidak hanya menawarkan peluang untuk meraih hadiah menarik melalui Panen Hadiah Simpedes, tetapi juga memberikan berbagai manfaat. Setoran awal pun ringan karena minimal Rp 50 ribu saja. Aksesnya mudah, bisa melalui ATM, hingga mobile banking BRImo.
Panen Hadiah Simpedes sudah sejak lama berlangsung dari tahun ke tahun. Ada dua kali pengundian setiap tahunnya dan dilakukan di setiap Kantor Cabang BRI. Ada lebih dari 15 ribu hadiah diundi setiap periode, lho.
Periode pertama 2024 ini, pengumpulan kupon dilakukan sejak Maret hingga Agustus dan diundi pada September hingga Februari 2024. Sedangkan, kupon periode kedua dikumpulkan pada September hingga Februari 2025 dan diundi pada Maret hingga Agustus 2025 mendatang.
Cara Ikut Panen Hadiah Simpedes
Kunci dari program ini adalah memperbanyak saldo Tabungan BRI. Anda tidak perlu mendaftar untuk bisa ikut. Sebab, setiap nasabah dengan kelipatan saldo Rp 100 ribu akan mendapatkan kupon hadiah.
Jika berhasil menang, Anda akan dihubungi oleh pihak BRI langsung! Pajak hadiah juga akan ditanggung BRI. Menarik, kan?
Jadi, jangan lupa untuk perbanyak saldo di Tabungan BRI Simpedes sekarang juga atau buka tabungannya, ya. Bisa juga via BRImo, lho! Download BRImo melalui App Store, Play Store, atau Huawei App Gallery, ya. Cek Instagram @bankbri_id untuk informasi menarik lainnya!
Berita Terkait
-
Rumah Ramah Lingkungan Jadi Idaman, Kini Hadir KPR BRI Green Financing
-
Dapatkan Promo Cashback 50 Persen Tiket Pesawat di BRImo untuk Liburan Sekolah, Begini Caranya
-
Perhatikan Langkah-langkah Jitu Mengatasi Lupa Username atau Password BRImo
-
Klasterku Hidupku: Program BRI yang Membawa Kain Tuan Kentang ke Panggung Dunia
-
Berikut Mudah dan Praktisnya Buka Rekening Tabungan BRI Junio Lewat BRImo
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
- 7 Rekomendasi Parfum Terbaik untuk Pelari, Semakin Berkeringat Semakin Wangi
- 8 Moisturizer Lokal Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Solusi Flek Hitam
- 15 Kode Redeem FC Mobile Aktif 10 Oktober 2025: Segera Dapatkan Golden Goals & Asian Qualifier!
Pilihan
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
Terkini
-
Kabar Baik buat Lintas Generasi, Yuk NontonKonser Babyface dengan Diskon 25% dari BRImo
-
Buron Berbulan-bulan, Pelaku Penganiayaan Sadis di Wonosobo Akhirnya Diciduk Polisi
-
Pemprov Lampung Ngebut Benahi Jembatan: 6 Sudah Rampung, Sisanya Kapan?
-
Pinjaman Fiktif di Bandar Lampung: Ratusan Warga Tertipu, Kerugiannya Fantastis
-
Masuk Top 50 Emiten, BRI Diakui atas Kapitalisasi Pasar dan Tata Kelola Baik