SuaraLampung.id - Bawaslu Lampung menemukan adanya dua bakal calon legislatif (Bacaleg) masih berstatus pegawai aparatur sipil negara (ASN) aktif.
Ketua Bawaslu Lampung Iskardo P. Panggar mengatakan, kedua bacaleg berstatus ASN itu mencalonkan diri sebagai Bacaleg di DPRD Bandar Lampung.
"Iya benar, saat ini sedang diproses untuk digali keterangan dengan KPU dan bakal calon, untuk memastikan status ASN-nya," kata Iskardo P. Panggar, Rabu (24/5/2023) dikutip dari Lampungpro.co--jaringan Suara.com.
Selanjutnya Bawaslu bersama KPU, bakal menelusuri apakah kedua Bacaleg berstatus ASN sudah mengundurkan diri atau belum.
Baca Juga: Kok Bisa Aldi Taher Nyaleg Lewat Dua Parpol? Dia Saja Bingung Sendiri
Kemudian Bawaslu juga bakal memastikan jika yang bersangkutan sudah mengundurkan diri, apakah surat pengunduran dirinya sudah keluar atau tidak.
"Jadi dua itu mencalonkan diri di DPRD Bandar Lampung, namun saat ini masih diproses bersama," ujar Iskardo P. Panggar.
Sebelumnya, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bandar Lampung, mencatat ada 695 bakal calon legislatif (Bacaleg) dengan 18 partai politik, untuk bertarung dalam Pemilu legislatif tahun 2024.
Berita Terkait
-
Perludem Temukan Lebih 3.000 Kasus Dugaan ASN Tak Netral di Pilkada 2024: Ini Dosa Prabowo
-
Mendagri Tito Ancam Copot PJ Gubernur dan ASN yang Tak Netral di Pemilu 2024
-
Helldy Agustian Pilih Tak Ngantor Selama Masa Tenang Hingga Pencoblosan Karena Alasan Ini
-
Gara-gara Ikut Kampanye, ASN Pemkab Bogor Dilaporkan Bawaslu ke BKN RI
-
Kawal Pilkada Serentak 2024, Bima Arya Tegaskan Komitmen Kemendagri Jaga Netralitas ASN
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
-
Jelang Akhir Pekan, Harga Emas Antam Berbalik Merosot
-
Maskapai Rela Turunkan Harga Tiket Pesawat Selama Libur Nataru
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
Terkini
-
KUR Lampung Capai Rp7,9 Triliun, 3 Daerah Ini Terbesar!
-
Kebangkitan Lada Hitam Lampung: 63 Kontainer Diekspor ke Vietnam
-
NU Lampung Serukan Persatuan Pasca Pilkada 2024: Jangan Terprovokasi!
-
Pj Gubernur: Lampung Butuh Rumah Sakit Khusus
-
Timses Mirza-Jihan Minta Maaf Usai Unggul Telak di Pilgub Lampung 2024 Versi Hitung Cepat