Selama 10 tahun Viola tak pernah ke gereja. Saat itu Viola masih percaya Tuhan tapi tidak pernah membangun hubungan dengan Tuhan.
Setelah satu tahun menikah, Daniel Mananta mengajak Viola untuk ke gereja berbahasa Inggris agar istrinya bisa mengerti bahasa yang diucapkan saat khotbah.
"Jadi mungkin kita menikah sudah satu tahun, kita mulai ke gereja. Bukannya saya mau, tapi Daniel suatu hari pulang ke rumah bilang, yuk kita cari gereja pakai bahasa Inggris supaya kamu ngerti. Why not kenapa tidak kita coba aja," ujar Viola.
Mereka pun pergi ke gereja dan Viola merasa tidak nyaman saat itu padahal orang-orang di gereja bersikap ramah padanya.
Baca Juga: Daniel Mananta Nyaris Gagal Bertemu UAS, Kena Tifus hingga Nge-blank saat Ngobrol
Namun Viola menganggap keramahan itu palsu sehingga ia tidak mau bicara dengan siapapun di gereja tersebut.
"Saya ga nyaman karena waktu saya kecil saya keluar gereja karena saya ga suka sama orang yang saya pikir orangnya hipokrit sekali, munafik dan saya ga mau seperti mereka," tuturnya.
Di gereja itu, Viola mendengarkan khotbah yang membuatnya emosional sehingga ia meminta untuk pindah gereja.
Daniel Mananta lalu membawa istrinya ke gereja lain. Di gereja itu, mereka beribadah dengan melantunkan kidung pujaan pada Tuhan.
Entah mengapa Viola menangis setiap mendengar nyanyian di gereja tersebut. Lambat laun hatinya yang kosong mulai terisi karena setiap minggu mendengar nyanyian pujian pada Tuhan di gereja.
Baca Juga: Hampir Dirujak karena Sebut Ustaz Abdul Somad Tak Ada Ilmu, Aldi Taher Buru-Buru Revisi
Berita Terkait
-
Sarwendah Dulu Agama Apa? Akui Pindah Kristen gara-gara Nikah dengan Ruben Onsu
-
Ustadz Abdul Somad Ikut Pamerkan Ijazah, Publik Sentil Jokowi: Padahal Segampang Ini
-
Dalami Islam Bersama, Ruben Onsu Diomeli Ivan Gunawan Untuk Salat Sunah Sebelum Subuh
-
dr Richard Lee Ngaku Ateis sebelum Mualaf, Pendeta Gilbert Tetap Undang Isi Acara Gereja
-
Keutamaan Puasa Sunnah, Dilakukan Ruben Onsu yang Baru Saja Mualaf
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal