SuaraLampung.id - Sosok Nathalie Holscher kembali menjadi perhatian publik. Setelah menjalin kembali hubungan dengan mantan pacar, Faris, kini keduanya bakal segera menikah. Faris pun dikabarkan sudah sangat dekat dengan anak Nathalie, Adzam.
Kepada Eko Patrio, Faris mengaku menganggap Baby Adzam seperti anaknya sendiri. Potret kebersamaan mereka juga kerap diunggah Faris di Instagram.
"Senang aja kalau dekat sama dia (Baby Adzam) tuh," ujar Fariz lagi.
"Udah kayak anak sendiri kayaknya ya," kata Faris dilansir dari YouTube Eko Patrio TV, Kamis (10/11/2022).
Faris pun rela sering datang ke rumah Nathalie Holscher setiap pulang kerja, hanya untuk bermain bersama Baby Adzam.
"Pulang kerja ngerasain aja gitu mas. Capek, terus pulang ada Adzam, bercanda, mampir," katanya.
Faris dan Nathalie pun tidak main-main dalam menjalani hubungan. Mereka bahkan sudah membahas pernikahan.
Melansir matamata.com-jaringan Suara.com, menurut Faris, Nathalie Holscher sudah memintanya agar segera menikahinya jika memang serius dalam menjalin hubungan yang kemungkinan pernikahan digelar tahun depan.
Baca Juga: Notiz Hut, Alternatif Baru Tempat Nongkrong di Bandar Lampung
Berita Terkait
-
Kekasih Baru Tunjukkan Keseriusan pada Nathalie Holscher
-
Nekat, Papa Fariz Bawa Nathalie Holscher dan Adzam ke Kedua Orang Tuanya, Minta Restu
-
Nekat, Papa Fariz Bawa Nathalie Holscher dan Adzam ke Kedua Orang Tuanya, Minta Restu
-
Go Publik ! Nathalie Holscher dan Faris Umumkan CLBK dan Resmi Pacaran
-
Keceploasan, Nathalie Holscher Ungkap Tanggal Nikah dengan Faris Sebentar Lagi
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Memahami Sifat Komutatif, Asosiatif, dan Distributif dalam Operasi Hitung
-
Dari Davos, BRI Tegaskan Peluang Kolaborasi Fintech dan Perbankan di Indonesia
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Cara Menghitung Perbandingan Senilai dan Berbalik Nilai, Mudah Dipahami
-
Nelayan di Lampung Ditemukan Tewas Setelah Kapalnya Terbalik Saat Melaut