SuaraLampung.id - Gubernur Lampung Arinal Djunaidi mengatakan melalui digitalisasi mampu memperluas kembali akses pasar UMKM lokal. “UMKM harus terus bergerak, berinovasi, bermakna, dan berkreativitas dalam menjalankan usahanya,” ujar Arinal Djunaidi, di Bandarlampung, Minggu.
Untuk melengkapi semuanya maka perlu pula kembali meningkatkan digitalisasi di sektor UMKM, agar terus meningkatkan pertumbuhan UMKM agar semakin pesat.
“Pemerintah daerah terus berupaya untuk memajukan UMKM melalui berbagai program prioritas seperti melakukan perluasan akses pasar melalui digitalisasi. Ini penting karena secara online produk lokal bisa dipromosikan sampai keluar daerah, lalu adapula peningkatan kapasitas sumber daya manusia di bidang UMKM ataupun koperasi,” tambahnya.
Ada juga memfasilitasi pembiayaan bagi UMKM, pembinaan, pendampingan UMKM untuk mempromosikan produknya serta memperluas jaringan usaha berbasis teknologi informasi dan melakukan kerjasama dengan beragam platform digital dalam memasarkan produk UMKM lokal.
Baca Juga: Ditargetkan Dua Pekan, Baru 16,11 Pekerja di Lampung Terima BSU
“Pengembangan UMKM salah satunya melalui digitalisasi UMKM ini diharapkan dapat dilakukan pula oleh Bupati serta Wali Kota. Sehingga akan menjadi upaya untuk membangkitkan perekonomian melalui sektor UMKM ini,” katanya.
Selain itu dengan adanya perkembangan pesat sektor UMKM meningkatkan investasi daerah, ekonomi kreatif hingga menciptakan lapangan kerja baru.
Melansir ANTARA, Provinsi Lampung perkembangan sektor UMKM dan Koperasi meliputi untuk UMKM tercatat ada sebanyak 192.234 unit, yang terdiri dari usaha mikro 182.655 unit, usaha kecil sebanyak 9.303 unit serta usaha menengah sebanyak 276 unit.
Berita Terkait
-
Pendidikan di Era Digital: Bagaimana Jika Ki Hajar Dewantara Tahu AI?
-
Perluas Aksesibilitas Masyarakat, DPLK BRI Jalin Kerja Sama dengan Bank Raya Melalui Digitalisasi Dana Pensiun
-
Perkuat Digitalisasi, RS Dadi Keluarga Ciamis Gunakan NeuCentrIX Cirebon
-
Dorong UMKM Naik Kelas Lewat Literasi Keuangan dan Securities Crowdfunding
-
TelkomMetra - Sipajak Dukung Transformasi Perpajakan Digital Optimalkan Layanan Digitalisasi Perpajakan Perusahaan
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal