SuaraLampung.id - Musisi Ari Lasso kecewa kepada Maskapai Penerbangan Batik Air karena ditinggal pergi pesawat saat berada di Singapura.
Ceritanya Ari Lasso sedang berada di Singapura. Ia memesan tiket bisnis pesawat Batik Air, grup Lion Air, untuk pulang ke Jakarta.
"Halo temen-temen di Batik Air, Lion Group. Saya ditinggal pesawat Anda di Singapura, saya beli (tiket) bisnis pulang pergi. Ini pesawat saya semestinya (take off) 17.35, tapi kemudian mendapat WhatsApp di pagi hari bahwa pesawat saya diubah jadi 19.35," ujar Ari Lasso mengawali ceritanya dikutip dari Instagramnya Rabu (19/10/2022).
Ari Lasso dan timnya kemudian ikuti perubahan tersebut. Nyatanya, ketika mau naik pesawat yang dimaksud, dia diberitahu petugas bahwa itu bukan jadwal penerbangannya.
Baca Juga: Ditinggal Pesawat di Singapura sampai Alami Kerugian, Ari Lasso Protes ke Batik Air
"Terus saya pindah ke gate satunya, (dibilang) 'your flight is already fly'," kata Ari Lasso dikutip dari Suara.com.
Akibat kejadian tersebut, Ari Lasso alami kerugian. Sebab, dia harus beli beberapa tiket lagi dan kembali menginap di hotel.
"Dan yang terpenting besok saya harus ke Surabaya untuk manggung," kata Ari Lasso.
Lewat unggahan ini, Ari Lasso juga mengajak warganet untuk sama-sama 'mencolek' akun Instagram Batik Air. Tujuannya, agar ke depan berikan pelayanan yang lebih baik.
"Saya support, ini sebuah kritikan dari saya," ujar Ari Lasso.
Baca Juga: Dewa 19 Siap Gelar Konser Orkestra, Penonton Wajib Pakai Jas dan Gaun Hitam
Berita Terkait
-
Penyesalan Ari Lasso Bercerai dari Vitta Dessy Usai 25 Tahun Menikah, Minta Maaf ke Anak-anak!
-
Ari Lasso Akui Komunikasinya dengan Vitta Dessy Memburuk Sejak Pisah Ranjang Hingga Putuskan Bercerai
-
Nasib 5 Artis Diduga Ikut Promosi Judol: Ada yang Moncer Jadi DPR, Beda Jomplang dari Sadbor
-
Cerai dari Istri, Ari Lasso Sadar Ada Kesan Tak Tahu Terima Kasih Didampingi Berjuang Lawan Kanker
-
Eksklusif! Ari Lasso Akhirnya Buka Suara Soal Perceraiannya, Singgung Takdir dan Hikmah Di Baliknya
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Lampung Perkuat Mitigasi Bencana Tsunami di Pulau-Pulau Terluar
-
Peta TPS Rawan Pilkada Bandar Lampung 2024, Potensi Intimidasi Hingga Bencana
-
Miris! Jual Manusia ke Luar Negeri, Sindikat TPPO di Lampung Incar PSK & TKI
-
Pencalonan Wahdi-Qomaru Dibatalkan KPU Metro, PDIP Gugat ke MA
-
Modus Kongkalikong! Kredit Rp2 Miliar di Bank Pemerintah di Bandar Lampung untuk Kepentingan Pribadi