SuaraLampung.id - Terlihat cantik itu bonus, namun tampil rapi dan nyaman adalah keharusan. Bagi wanita, pakaian yang nyaman namun terlihat cantik itu perlu terlebih ketika akan berangkat kuliah ataupun ke kantor dan menghabiskan waktu di sana seharian.
Bagi wanita muslim, yang sangat penting biasanya adalah hijab atau scarf. Karena ketika memakai hijab yang nyaman, kepala akan terasa nyaman untuk berpikir. Untuk hijab atau scarf, Wearing Klamby menyediakan banyak pilihan scarf untuk wanita muslim kenakan.
Brand lokal ini menyediakan scarf yang nyaman dikenakan dan memiliki desain yang elegan. Kami lalu akan memberikan beberapa rekomendasi scarf Wearing Klamby wanita untuk Anda kenakan seharian.
1. Dharmawangsa Series Scarf
Salah satu rekomendasi scarf Wearing Klamby Wanita yang paling populer adalah Dharmawangsa Series Scarf. Dharmawangsa Scarf ini diproduksi hasil inspirasi dari kisah raja yang terdapat di relief Candi Borobudur.
Kisah tersebut ialah kisah Raja Dharmawangsa pada peristiwa Pralaya Medang. Anda akan menemukan ukiran kisah Raja Dharmawangsa yang dituangkan pada scarf ini. Scarf berukuran 115 x 115 cm ini memiliki ukiran batik parang yang populer di Jawa Tengah hingga Jawa Timur.
Anda dapat membeli scarf ini di Blibli dengan harga sekitar Rp. 250.000 hingga Rp. 280.000. Untuk warna dan motif, Anda dapat memilih beberapa model seperti Rustic, Spring Grass, Pearl, Rose, dan Morning Dew.
2. Sierra Scarf Chiffon
Rekomendasi selanjutnya adalah Sierra Scarf Chiffon. Ini sangat cocok digunakan untuk acara formal dan semiformal yang akan membuat kamu terlihat lebih stunning dan percaya diri. Scarf ini terbuat dari Chiffon yang nyaman digunakan seharian meskipun saat cuaca terik.
Baca Juga: Penting Buat Hijaber! Inilah Perbedaan Antara Hijab, Niqab dan Burqa
Hal menariknya, adalah scarf ini tidak mudah kusut dan mudah dibentuk, jadi jika Anda terburu-buru, Anda tidak perlu menyetrikanya. Selain itu, motif pada scarf ini juga terinspirasi dari ukiran Candi Borobudur yang indah.
Tersedia banyak pilihan warna-warna cerah untuk jenis scarf ini, jadi cocok dipasangkan dengan outfit apa saja yang kenakan hari itu. Anda dapat membeli scarf ini dengan kisaran Rp. 270.000 hingga Rp. 280.000.
3. Scarf Snow
Selanjutnya terdapat Sierra Series Scarf Snow. Ini merupakan scarf yang sangat direkomendasikan karena selain memiliki pahatan Candi Borobudur, scarf ini mampu bersaing dengan produk luar negeri.
Scarf ini diproduksi dalam warna terang yang cocok untuk acara semi-formal, santai, dan formal. Anda dapat memadupadankan dengan outfit bersama lembut, polos, dan berwarna gelap. Selain itu, scarf ini cukup sederhana karena detail motifnya terkesan simple dan elegan.
4. Scarf Sandstone
Berita Terkait
-
Model Simple Klasik dengan Warna Earth Tone Jadi Tren Fashion Hijab di Akhir 2022
-
Sering Ditanya Netizen Soal Hijab, Najwa Shihab: Mereka Cuma Mau Menghakimi
-
Wanda Hamidah Beberkan Alasan Dirinya Putuskan Berhijab
-
Wanda Hamidah Ogah Disebut Hijrah Meski Pakai Hijab, Ternyata Ini Artinya Dalam Pandangan Islam
-
Wanda Hamidah Putuskan Pakai Hijab: Ini Paling Susah Aku Lakukan
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
Terkini
-
Cara Mengurutkan Pecahan dari yang Terkecil ke Terbesar, Dijamin Mudah
-
Memahami Sifat Komutatif, Asosiatif, dan Distributif dalam Operasi Hitung
-
Dari Davos, BRI Tegaskan Peluang Kolaborasi Fintech dan Perbankan di Indonesia
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Cara Menghitung Perbandingan Senilai dan Berbalik Nilai, Mudah Dipahami