SuaraLampung.id - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno diminta, agar menjadi Ketua Umum PPP. Hal ini disampaikan Wakil Ketua Dewan Pimpinan Wilayah Partai Persatuan Pembangunan (DPW PPP) Lampung, Yushardi.
Yushardi menilai Sandiaga Uno layak memimpin partai berlambang Kakbah tersebut. Apalagi saat ini gonjang-ganjing di tubuh partai terus terjadi, bahkan menurutnya merambat hingga daerah.
Penyebabnya, karena polemik pernyataan kontroversial Ketua Umum PPP Suharson Monoarfa.
"Ini gonjang-ganjingnya sampai daerah. Saya minta Pak Sandiaga jadi ketua Umum," ujar Yushardi dalam agenda silaturahmi Sandiaga dengan Keluarga Besar PPP Lampung, di Bandar Lampung, Sabtu (27/8/2022)
Baca Juga: BPJPH Asesmen Pengajuan Lembaga Pemeriksa Halal UIN Raden Intan Lampung
Melansir lampungpro.co=jaringan Suara.com, Sandiaga Uno tampaknya menolak wacana tersebut.
Dia menyebut Ketua Umum PPP saat ini, merupakan pamamnya sendiri. Dia pun berharap dinamika yang terjadi di PPP bisa diselesaikan internal.
"Paman saya Ketua Umum, dan wajib mendukung Beliau. Kalau masalah internal saya yakin dan optimistis. Malah PPP saat ini dapat mengambil momentum guna meningkatkan kinerja," kata Sandiaga Uno.
Alasan penolakan, kata Sandiaga, karena dia fokus bekerja dan mengemban jabatan sebagai Menteri Pariwisata.
Berita Terkait
-
Menparekraf Sebut Gelaran World Tourism Day Bisa Bantu Pulihkan Pariwisata RI
-
Terpopuler: Anggota DPRD Palembang Pukul Wanita, Surat Permintaan Maaf Ferdy Sambo
-
Ketum PPP Suharso Monoarfa Dilaporkan ke Bareskrim Soal 'Amplop Kiai'
-
Ketum PPP Suharso Monoarfa Beri Klarifikasi Perihal 'Amplop Kiai'
-
Singguh 'Amplop Kiai' dalam Pidato di KPK, Ketum PPP Suharso Diminta Mundur hingga Minta Maaf
Terpopuler
- Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Siapa Pembuat QRIS yang Hebohkan Dunia Keuangan Global
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah Rp30 Juta, Murah Tetap Berkelas
- 9 Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp 30 Jutaan, Mesin Bandel Dan Masih Banyak di Pasaran
Pilihan
-
Mau Masuk SMA Favorit di Sumsel? Ini 6 Jalur Pendaftaran SPMB 2025
-
Mobilnya Dikritik Karena Penuh Skandal, Xiaomi Malah Lapor Warganet ke Polisi
-
Bos Sritex Ditangkap! Bank BJB, DKI Hingga Bank Jateng Terseret Pusaran Kredit Jumbo Rp3,6 Triliun?
-
Warga RI Diminta Tingkatkan Tabungan Wajib di Bank Demi Cita-cita Prabowo Subianto
-
5 HP dengan Kamera Terbaik di Dunia 2025, Ada Vivo dan Huawei
Terkini
-
Aksi Kejar-kejaran Maut di Lampung, Pencuri Mobil Tembaki Polisi di Jalan Lintas Sumatera
-
Bantuan Tanggal Tua, 5 Amplop DANA Kaget Patut Dibuka
-
Korupsi Bansos Diduga Pemicu Kerusuhan di Lampung Tengah, 10 Ton Beras Raib!
-
Momentum Kebangkitan Nasional, Ini 7 Bukti BRI Bantu Pulihkan Ekonomi Indonesia
-
3 Amplop DANA Kaget Hari Ini, Cek Nilainya Ratusan Ribu Rupiah