SuaraLampung.id - Seorang santri di salah satu pondok pesantren Raman Utara, Lampung Timur, dikabarkan jadi korban sodomi sesama rekan santri.
Santri berinisial SNW (14) disebut sudah tiga kali disodomi rekan sesama santri di area pondok pesantren.
Saat dikonfirmasi Lampungpro.co, Wakapolres Lampung Timur Kompol Sugandhi Satria Nugraha membenarkan peristiwa tersebut. Hingga kini, kasus itu sudah masuk penyidikan.
"Iya benar, itu kasus dari Polsek Raman Utama yang menyidiknya. Namun untuk tersangkanya, masih pengejaran," kata Kompol Sugandhi kepada Lampungpro.co--jaringan Suara.com, Rabu (17/8/2022).
Dari informasi dihimpun, kejadian itu pertama kali terjadi pada awal Januari 2022 silam.
Saat itu, korban sedang mengikuti pengajian rutin di pondok pesantren, tiba-tiba diminta salah satu pelaku inisial AD (teman sekamar korban) masuk kamar mandi.
Saat di kamar mandi itulah, AD melakukan aksinya menyodomi korban.
Tak lama kemudian, korban kembali disodomi temannya inisial FH. Terakhir, korban disodomi temannya lagi inisial FR pada Maret 2022.
Baca Juga: Pakai Baju Putih dan Sarung Cokelat Muda, Uztaz Abu Bakar Ba'asyir Ikuti Upacara HUT RI di Ngruki
Berita Terkait
-
Pakai Baju Putih dan Sarung Cokelat Muda, Uztaz Abu Bakar Ba'asyir Ikuti Upacara HUT RI di Ngruki
-
Untuk Kali Pertama, Ponpes Al Mukmin Ngruki Pimpinan Abu Bakar Ba'asyir Gelar Upacara HUT ke-77 Kemerdekaan RI
-
Gunakan Tongkat, Ustaz Abu Bakar Ba'asyir Hadir Upacara HUT ke-77 RI di Ponpes Al-Mukmin Ngruki
-
Jelang Upacara HUT ke-77 RI, Danrem 074/Warastratama Serahkan Bendera Merah Putih ke Ustaz Abu Bakar Ba'asyir
-
Pimpinan Ponpes di Bandung Diduga Cabuli Para Santri, Polisi Lakukan Pengusutan
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Promo Powder Milk Fair Alfamart Januari 2026, Susu Favorit Diskon hingga 25 Persen
-
Cara Menghitung Soal Cerita Matematika Menggunakan Metode 4 Langkah
-
Memahami Taksiran Atas, Bawah, dan Terbaik dalam Matematika
-
5 Fakta Kaburnya Tahanan Polsek Maro Sebo, Lolos di Dini Hari hingga Ditangkap di Palembang
-
Cara Mengurutkan Pecahan dari yang Terkecil ke Terbesar, Dijamin Mudah