SuaraLampung.id - Setiap acara kumpul keluarga, Prilly Latuconsina selalu menjadi sasaran wejangan pernikahan dari anggota keluarga.
Soal Prilly Latuconsina menjadi sasaran wejangan pernikahan di keluarga diungkap salah satu saudaranya.
Saudara Prilly Latuconsina menuturkan sang artis dan saudara lainnya itu kerap menjadi sasaran wejangan pernikahan dari keluarga.
"Nih anak dua kena mulu kalau acara keluarga. Selalu dikasih wejangan pernikahan," tulis saudara Prilly Latuconsina.
Baca Juga: Nikah Muda? Udah Mempertimbangkan ini Belum?
Saat dikonfirmasi soal wejangan pernikahan, Prilly Latuconsina pun memberikan jawaban santai. Mantan pacar Maxime Bouttier ini tahu keluarganya hanya melempar guyon.
"Mereka bercanda," kata Prilly Latuconsina ditemui di Duren Tiga, Jakarta Selatan pada Senin (1/8/2022) dikutip dari MataMata.com--grup Suara.com.
Keyakinan Prilly Latuconsina itu bukan tanpa sebab. Itu karena pihak keluarganya tahu, artis 25 tahun ini tidak akan buru-buru menikah.
"Mereka sudah tahu aku nggak mau nikah muda," ungkap lawan main Reza Rahadian di series My Lecturer My Husband ini.
Prilly Latuconsina boleh jadi tak mau menikah di usia muda. Namun sejumlah pria justru dikabarkan dekat dengannya.
Baca Juga: Bridesmaid Kocak, Naik Pelaminan Sambil Bawa Kado Nyeleneh
Terbaru, ada nama Iman Usman, bos dari Ruang Guru yang dikabarkan berpacaran dengan Prilly Latuconsina. Rumor itu berawal dari postingan Vidi Aldiano yang berfoto dengan sang istri, Prilly dan juga Iman Usman.
Berita Terkait
-
Pameran Pernikahan ini Hadirkan Tren Masa Kini: dari Gaun Haute Couture, Dekorasi Futuristik, dan Bulan Madu Eksklusif
-
Jatuh Bangun Kehidupan Asmara Nunung Srimulat: 3 Kali Pernikahan Kandas
-
Tekanan Menikah Makin Tinggi, Cinta Tak Diakui: Curhat Pilu Transpuan di Indonesia
-
3 Film Horor yang Dibintangi Morgan Oey, Terbaru Ada Pernikahan Arwah
-
5 Rekomendasi Film Sambut Akhir Pekan, Ada Conclave hingga Interstellar
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
Terkini
-
Fokus Kembangkan UMKM, BRI Raih 5 Penghargaan di Retail Banker International Asia Trailblazer Awards
-
Jadwal Imsakiyah Kota Bandar Lampung Jumat 14 Maret 2025
-
Mudik Lebaran 2025: Pelabuhan Panjang Siap Jadi Jurus Pamungkas Atasi Kepadatan
-
Jadwal Buka Puasa Kota Bandar Lampung Kamis 13 Maret 2025
-
Lebaran 2025: Angkutan Barang Dibatasi di Lampung! Cek Jadwalnya