SuaraLampung.id - Viral video pengawal Jeje Slebew, bintang Citayam Fashion Week, dipukul oleh seorang lelaki saat sedang berjalan di kawasan Sudirman.
Video pengawal Jeje Slebew dipukul seorang lelaki ini beredar luas di media sosial terutama TikTok dan viral karena ditonton jutaan orang.
Lelaki yang memukul pengawal Jeje Slebew dan pengawalnya itu diduga adalah seorang pengunjung di kawasan Sudirman.
"Sok-sokan jadi artis baru sampai bawa pengawal, Jeje dan pengawalnya digaplok pengunjung," tulis caption yang disertakan dalam video dikutip dari Suara.com.
Cuplikan unggahan video Jeje Slebew dikeplak oleh pengunjung Citayam Fashion Week ini viral dengan mendapat atensi lebih dari 10 juta jumlah tayangan.
"Jeje dan pengawal pribadinya," tulis akun TikTok @bang_rsant, dilansir pada Senin (1/8/2022).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Mewakili perasaan kami semua," tulis seorang netizen, "Ngalahin artis beneran," ujar netizen lain, "Ngakak banget," ucap netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Viral Wisatawan Langgar Garis Polisi Lalu Injak Pedestrian di Malioboro yang Baru Dicor, Kelakuannya Banjir Hujatan
-
Kisah Inspiratif Perempuan Hebat Berusia 24 Tahun Sudah Menjadi Kaprodi
-
Dianggap Terlalu Ngartis, Jeje Slebew Dikeplak Pengunjung Citayam Fashion Week
-
Viral Bapak Penjual Buku Mewarnai di CFW, Sepi Pembeli Meski Telah Menunggu Lama
-
Viral Video Seorang Ibu Malah Maki Anak saat Diberi Kejutan akan Miliki Cucu, Ternyata Alasannya...
Terpopuler
- RESMI! PSSI Tolak Pemain Keturunan ini Bela Timnas Indonesia di Ronde 4
- 5 Mobil Bekas 60 Jutaan Muat Banyak Keluarga, Bandel dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- Jangan Lewatkan Keseruan JCO Run 2025, Lari Sehat sambil Dapat Promo Spesial BRI
- 21 Kode Redeem FF Hari Ini 23 Juli 2025, Kesempatan Klaim Bundle Player Squid Game
- Harga Mitsubishi Destinator Resmi Diumumkan! 5 Mobil Ini Langsung Panik?
Pilihan
-
Sisi Lain Muhammad Ardiansyah: Tangguh di Bawah Mistar, Bucin ke Pacar
-
Cerita Tante Brandon Scheunemann Blusukan ke Pelosok Papua demi Sepak Bola Putri
-
Asal Usul Sound Horeg dan Sosok Pria Berjuluk 'Thomas Alva Edisound' di Baliknya
-
3 Rekomendasi HP Samsung Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
7 Rekomendasi Kulkas 1 Pintu Tanpa Bunga Es dan Hemat Listrik, Pilihan Terbaik Juli 2025
Terkini
-
Stadion Sumpah Pemuda Resmi Jadi Kandang Bhayangkara FC, Mimpi Publik Lampung Terwujud
-
Keji! Dicekoki Tuak, Remaja 15 Tahun di Tuba Dirudapaksa Dua Pemuda di Depan Mata Adiknya
-
Lupakan Kamera Kentang! 6 HP Vivo Murah Ini Punya Kamera Canggih Selevel Flagship
-
Bukan Kotak Sabun Biasa: 8 Jurus Sulap Rumah 10x10 Jadi Karya Seni Estetik
-
Lampung Siaga Karhutla: Tol dan Taman Nasional Way Kambas Jadi Sorotan Utama