SuaraLampung.id - Jeje Slebew salah satu nama yang melejit di tengah viralnya fenomena Citayam Fashion Week selain Bonge, Kurma dan Roy.
Wajahnya yang disebut mirip Fuji, adik ipar Vanessa Angel, membuat Jeje Slebew lebih cepat terkenal hingga diundang menjadi bintang tamu podcast sejumlah artis.
Namun tidak semua orang menyukai gaya Jeje Slebew yang dianggap berlebihan dan tidak memberikan contoh yang baik.
Karena itu ketika Jeje Slebew didorong polisi saat akan beraksi di Citayam Fashion Week, membuat sejumlah netizen mensyukurinya.
Baca Juga: Satu Pemohon Merek CFW Menarik Diri, DJKI Minta yang Lain Ambil Sikap Sama
Cerita ini berawal saat pihak kepolisian beberapa kali menyampaikan imbauan agar aktivitas Citayam Fashion Week tak mengganggu lalu lintas.
Sayangnya imbauan tersebut tak sepenuhnya didengar sehingga kemacetan di kawasan itu tetap terjadi.
Dalam sebuah video yang diunggah oleh akun instagram @insta_julid, tampak beberapa personel polisi menertibkan kegiatan Citayam Fashion Week yang sudah meluber ke jalan raya dan mengganggu lalu lintas.
Di lokasi, tampak Jeje Slebew sebagai salah satu inisiator Citayam Fashion Week.
Ia sedang dikawal oleh beberapa orang karena hendak beraksi berlenggak-lenggok di zebra cross. Kerumunan massa pun tampak tak sabar menyaksikan aksi Jeje.
Baca Juga: Dirjen HAKI Belum Terima Pengajuan Pembatalan Baim Wong Soal Merek Citayam Fashion Week
Sayangnya, belum sempat berjalan sambil memamerkan outfit yang dipakai, polisi terlebih dahulu datang dan membuka jalan untuk kendaraan yang akan lewat.
Berita Terkait
-
Viral Denny Landzaat Fasih Bahasa Indonesia di Maluku, Shin Tae-yong Kena Sindir
-
Viral, Apakah Ada Doa Mengusir Tamu Agar Cepat Pulang?
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
Terkini
-
Perkenalkan Habbie, UMKM Binaan BRI yang Sukses Ekspor ke Mancanegara
-
Wanita Muda Dihabisi Suami di Kontrakan Bakauheni, Pengakuan Pelaku Bikin Geram
-
Damkar Lampung Selatan Buka Sayembara Berhadiah untuk Penangkapan Buaya di Pantai Kalianda
-
Kakak Beradik Ditemukan Tewas Tenggelam di Sungai Bawang Latak Tuba
-
Talud Ambruk Picu Banjir di Campang Jaya, Pemkot Bandar Lampung Gercep Perbaiki