SuaraLampung.id - Tingkah Ria Ricis saat hadir di acara ulang tahun ke-2 Gala Sky di Studio Sepat 72, Jagakarsa, menuai sorotan netizen.
Pasalnya Ria Ricis terkesan memaksa Fadly Faisal untuk menjawab pertanyaannya mengenai keberadaan Mayang.
Ria Ricis yang hadi di acara ultah Gala Sky menyempatkan untuk berbincang dengan Fadly Faisal.
Dalam perbincangan itu, Ria Ricis menanyakan keberadaan Mayang dan Chika dalam acara itu ke Fadly.
Baca Juga: Fuji dan Chika Terlihat Kompak di Ultah Gala Sky, Netizen Sindir Mayang yang Lebih Sibuk Drama
"Mayang ama Chika mana?" kata Ria Ricis.
Mendengar hal itu, Fadly Faisal spontan mengarahkan telunjuk ke arah adik sambung mendiang Vanessa Angel yang ikut hadir ulang tahun Gala Sky.
"Itu, itu Chika," balas Fadly Faisal dilansir dari Instagram @lambe_gosiip pada Sabtu (16/7/2022) dikutip dari MataMata.com--grup Suara.com.
Kendati demikian, istri Teuku Ryan tersebut bersikeras menanyakan alasan absennya anak kedua Doddy Sudrajat di ulang tahun Gala Sky.
"Mayang, kan? Mayang yang dokter gigi," sambung Ria Ricis.
Baca Juga: Mayang Tak Diundang Ulang Tahun Gala Sky, Ria Ricis Todong Fadly Faisal
Di sisi lain, adik mendiang Bibi Ardiansyah tersebut enggan menjawab todongan pertanyaan Ria Ricis.
"Ayang maksudnya? Siapa sih?" pungkas Fadly Faisal.
Perihal itu, beberapa netizen mengkritik niat bercanda Ria Ricis lantaran tidak dilontarkan dalam momen yang tepat.
"Gak sopan sih," tulis seorang netizen.
"Udah tahu gak akur, eh ditanya mulu pasti dongkol," ujar netizen lain, "Si Ai juga gak nyaman makanya pura-pura ketawa," ucap netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Gaun Pacar Fadly Faisal Dikomentari, Seperti Apa Etika Berpakaian untuk Tamu Pernikahan?
-
Kembar Mayang dalam Pernikahan Adat Jawa, Implementasi Kebudayaan Lokal!
-
Beda Nasib Maudy Effrosina vs Violenzia Jeanette di Nikahan Kakak Fuji, Fadly Faisal sampai Minta Maaf
-
Beda Agama, Penampilan Pacar Fadly Faisal di Pernikahan Frans Jadi Omongan
-
Sibuk Urus Cerai, Ria Ricis Kehilangan Kesempatan Liburan Gratis ke Maldives
Terpopuler
- Usai Ramai Pagar Laut, PIK 2 Bagi-bagi Sembako ke Warga, AGRA: Upaya Pembungkaman
- Nama Harvey Moeis Terseret Usai KPK Umumkan Harta Kekayaan Raffi Ahmad
- Branko Ivankovic: Kekuatan Timnas Indonesia Tidak Selevel China
- Fuji Bawa Foto Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah di Nikahan Frans Faisal, Ada yang Sewot
- Siapa Luke Xavier Keet? Pemain Keturunan Sudah Salaman dengan Erick Thohir, Masuk Skema Patrick Kluivert?
Pilihan
-
Ada Indikasi Kuat Aguan Ingin Kuasai Laut Tangerang Lewat Pagar Laut
-
PSSI Tolak Bahas Pemecatan Shin Tae-yong Dihadapan Komisi X DPR: Soal STY Maaf...
-
Juventus Bawa Kabar Buruk untuk Jay Idzes
-
Dirujak Warganet, Politisi PAN ke Tim Geypens: Hafal Pancasila Nggak?
-
DPR Heran Tak Ada Target Lolos Piala Dunia 2026 dalam Paparan Kemenpora dan PSSI: Sudah Menyerah?
Terkini
-
Tragis! Bahagia Sambut Anak Pertama, Suami di Lampung Timur Pilu Istri Meninggal Usai Melahirkan
-
Harga Minyak Goreng di Lampung Tembus Rp20.000, DPR Desak Pemerintah Turun Tangan
-
Polisi Gagalkan Penyelundupan 25 Ribu Ekor Benih Bening Lobster di Pesisir Barat, Kerugian Negara Rp 3,7 Miliar
-
Miris, Gadis 16 Tahun di Way Kanan Lahirkan Bayi Usai Dirudapaksa Ayah Kandung
-
Anak di Bawah Umur Curi Motor Dilepas, Warga Murka Geruduk Polsek Way Tuba