SuaraLampung.id - Sutjiati Kelanaritma Narendra, pesenam Lampung membuat heboh di podcast Deddy Corbuzier yang tayang Kamis (14/4/2022).
Sutjiati Narendra mengaku keinginannya ikut Sea Games Hanoi 2022 tidak didukung pemerintah. Padahal Sutji ingin berangkat menggunakan dana sendiri.
Keinginan Sutjiati Narendra berangkat ke Vietnam untuk mengikuti Sea Games memakai biaya sendiri dikarenakan pemerintah tidak mau membiayainya bertanding di Sea Games Hanoi.
Berikut fakta mengenai Sutjiati Narendra
Baca Juga: Sutjiati Narendra Ingin Berangkat Sendiri ke SEA Games 2021, tapi Bonus PON Papua Belum Cair
1. Bonus PON Papua Belum Cair
Sutjiati Narendra mengungkap fakta mengenai bonus PON Papua yang dijanjikan Pemerintah Provinsi Lampung hingga kini belum cair.
Di ajang PON Papua, Sutjiati mewakili Lampung sebagai atlet dari cabang olahraga senam ritmik. Sutji berhasil meraih dua emas dan satu perak di PON Papua.
Total bonus yang harusnya ia terima sebesar Rp600 juta. Namun hingga kini uang itu belum juga sampai ke kantongnya.
2. Ayah Berdarah Lampung dan Ibu Orang Amerika
Sutjiati Narendra adalah seorang atlet keturunan blasteran Amerika yang lahir pada 13 Februari 2004 di negara bagian New York, Amerika Serikat.
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal