SuaraLampung.id - Kehadiran Ilsyah Ryan Reza dalam video klip NOAH "Menghapus Jejakmu" melepas kangen para Sahabat NOAH.
Reza terakhir tampil bersama NOAH di tahun 2015 setelah akhirnya memutuskan keluar dari band yang membesarkan namanya.
Sama seperti Uki sang mantan gitaris, Reza memutuskan keluar dari NOAH karena sudah hijrah.
Uki bergabung dengan pengajian salafi sementara Reza lebih memilih ikut jamaah tabligh.
Biar sama-sama hijrah, namun ada perbedaan pandangan keduanya dalam memandang hukum musik.
Uki beranggapan musik haram karena itu ia meninggalkan semua hal berbau musik dalam hidupnya kini.
Sementara Reza masih memainkan drum alat musik yang ia kuasai selama ini.
Reza menanggapi pandangan Uki yang menganggap musik itu haram.
Menurut Reza, ada ulama yang menganggap musik haram dan menganggap musik tidak haram.
Baca Juga: Usai Dipuji Ariel NOAH, Danar Widianto Dapat Pernyataan Cinta dari Judika
"Jadi ulama yang membolehkan musik bisa mereka lebih ke sifat. Ini kita belajar bang ya," kata Reza dikutip dari YouTube Ivanka TV.
Menurut ulama, kata Reza, haram tidaknya musik itu tergantung dari orang yang memainkannya sementara musik itu sendiri tidak haram.
"Saya tidak menyalahkan dua-duanya. Yang itu bilang haram yang ini bilang tidak buat saya tidak masalah. Kalo saya ok, saya orang yang masih main musik," katanya.
Reza mengaku pernah ditanya mengenai pandangan Uki yang menganggap musik itu haram.
"Dia tanya masalah saya sama Uki. Saya cuma bilang Uki udah amal saya belum," kata Reza.
Reza mengaku masih butuh musik untuk mendekati teman-temannya yang ingin hijrah.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
5 Fakta Viral Polisi Kejang-kejang Usai Kecelakaan di Kemiling Bandar Lampung
-
7 Promo Kopi Alfamart untuk Stok Ngopi Awal 2026, Harga Mulai Rp4 Ribuan
-
Cek Fakta: Hoaks! Tautan Pinjaman BRI Sampai Rp500 Juta, Ini Bahayanya!
-
Promo Indomaret Awal 2026: Daftar Snack & Minuman Harga Lebih Murah
-
7 Karaoke Keluarga dengan Happy Hour untuk Nongkrong & Nyanyi Lebih Hemat