Scroll untuk membaca artikel
Wakos Reza Gautama
Jum'at, 21 Januari 2022 | 17:21 WIB
Ilustrasi Salah satu pedagang minyak goreng. Harga minyak goreng di pasar tradisional di Lampung belum mengikuti kebijakan pemerintah. [ANTARA/Aris Wasita]

Berdasarkan pantauan di sejumlah retail modern di Kota Bandar Lampung harga minyak goreng kemasan per liter mulai turun dari sebelumnya harga mencapai Rp19.250 per liter dan Rp38.500 per dua liter kini telah menjadi Rp14.000 per liter dan Rp28.000 per dua liter. (ANTARA)

Load More