SuaraLampung.id - Viral di media sosial seorang anak perempuan menarik turun ayahnya yang sedang asyik nyawer biduan.
Anak perempuan ini dengan beraninya naik ke atas panggung menghampiri ayahnya yang sedang joget dan nyawer biduan.
Aksi anak perempuan ini diunggah akun TikTok @happymusic.90 pada Minggu (7/11/2021).
"Lagi nyawer biduan dijambak anaknya," bunyi keterangan yang ditulis oleh pemilik akun @happymusic.90 seperti dilansir BeritaHits.id dari unggahan TikTok.
Baca Juga: Viral Momen Wisuda Mahasiswa Batal Haru, Sosok Berhijab Ini Biang Keroknya
Unggahan tersebut dibuka dengan adegan si bocah perempuan yang sedang memperhatikan ayahnya dari kejauhan. Sementara sang ayah nampak tengah asyik di atas panggung.
Bocah yang tidak disebutkan namanya itu terlihat sempat memanggil sang ayah dari kejauhan. Tapi ayahnya tidak mendengar lantaran musik kala itu cukup keras.
Setelah panggilannya tak digubris, bocah perempuan itu mendapat dorongan dari seorang wanita yang diduga adalah ibunya. Dia pun langsung menghampiri ayahnya.
Tanpa ragu bocah tersebut lantas dengan tegas menarik ayahnya dari atas panggung. Dia bahkan tak menyerah meski sempat dihalangi oleh seorang pria yang juga ada di sana.
Melihat reaksi tegas putrinya, ayah itu pun tidak bisa berbuat banyak. Dia hanya meringis sambil menuruti sang anak yang terus menarik kerah bajunya.
Baca Juga: Berkaos Chicago Bulls, Oknum Ojol Jambret Bocah Lelaki, Warganet: Sia-sia Hidup Lu
Reaksi warganet
Berita Terkait
-
Bocah Tewas Terlindas Truk di Tangerang, Kendaraan Diamuk Massa Gegara Hal Ini
-
Lolly Cekikikan Sendiri di Kamar Sambil Lakukan Hal Ini, Netizen Sebut Mirip Orang Stres: Tolong Selamatkan Anak Nikita Mirzani
-
Viral Driver Ojol Ngaku Antar Pesanan Bakpia Yogya-Medan, Ternyata Dia Anggota DPRD
-
Viral Cerita 3 Pilot Terdampar di Pulau Kanibal, Bagaimana Nasib Pilot Terakhir?
-
Viral Korban Begal di Bandung Ngaku Dimintai Rp1 Juta untuk Cari Pelaku, Kapolrestabes: Kita Cek
Terpopuler
- Kelakar Kaesang Beberkan Kelakuan Sehari-hari Jokowi di Rumah: Bahaya Banget, Bisa Kualat Saya
- Kaesang Pangarep: Saya Baru Terima KTA PSI Langsung Dihina, Tapi Saya Biasa Saja
- KPU Diminta Coret Denny Cagur dan 2 Artis Ini Sebagai Bacaleg karena Diduga Promosikan Judi Online
- Gempa Besar Magnitudo 6,3 Guncang Kepulauan Talaud, Begini Analisa BMKG
- Cak Imin Intip Peluang Ajak PSI Gabung Koalisi Perubahan Usai Kaesang Jadi Ketum
Pilihan
-
Istri Selingkuh dengan Sepupu, Pria 40 Tahun di Samarinda Buat Laporan ke Polisi
-
Azizah Salsha Diet Kilat Hingga Turun 10 Kilogram, Memangnya Aman Kurus Secara Instan?
-
Produsen Gamis di Soreang Gembira Tiktok Shop Dilarang, Kerap Merugi karena Barang Dijual Murah
-
Kondisi Jalan MT Haryono Balikpapan Makin Parah, Netizen Sebut Seperti Berada di Wilayah Konflik
-
PSI Jadi 'Rebutan' Gerindra dan PDI Perjuangan Usai Kaesang Resmi Jabat Ketum
Terkini
-
Korban Tenggelam di Embung PT Sweet Indo Lampung Ditemukan Meninggal
-
Viral Sopir Truk Asal Lampung Timur Gantung Diri di Samping Truk
-
Keluhkan Reklamasi di Pantai Panjang, Nelayan Sebut Hasil Tangkapan Menurun
-
Nomor Telepon Kantor Polisi Daerah Lampung Barat, Lengkap dengan Lokasi Google Maps
-
Dua Emak-emak Kedapatan Mengutil di Swalayan Pringsewu, Modus Jadi Pembeli