SuaraLampung.id - Nikita Mirzani menabuh genderang perang dengan Ustaz Das'ad Latif.
Nikita Mirzani mengancam akan melaporkan Ustaz Das'ad Latif atas komentarnya di salah satu stasiun televisi.
Nikita Mirzani tidak terima dengan perkataan Ustaz Das'ad Latif yang menjatuhkan dirinya.
Amarah Nikita Mirzani bermula saat salah satu stasiun televisi menyiarkan pemberitaannya soal dugaan pelecehan agama. Salah satu narasumbernya adalah Ustaz Das'ad Latif.
Baca Juga: Siap Laporkan Ustaz, Nikita Mirzani Tantang Tes Kejiwaan
Ia mengatakan, "Saya justru tidak berkeyakinan orang ini sebagai publik figur. Karena yang namanya publik figur itu yang dicontoh, dia itu publik kegaduhan."
"Sebaiknya orang seperti ini kalau kita orang Islam, yang peduli terhadap agama, marwah. menjaga wibawa agama, kita unfollow orang seperti ini. Jangan mengikuti akunnya, kita blokir," imbuhnya mengajak.
"Ustaz Das'ad rumahnya di mana dan nomor teleponnya? Saya mau laporin ke polisi," kata Nikita Mirzani di Instagram, Minggu (24/10/2021).
Nikita Mirzani menekankan kepada si ustaz untuk mengetahui lebih jelas masalahnya sebelum berkomentar. Ia pun menantang balik sang ustaz untuk melakukan tes kejiwaan.
"Nggak usah suruh saya tes kejiwaan. Pak Ustaz saja yang cek kejiwaan. Kan jelas-jelas videonya kepotong," tutur Nikita Mirzani.
Baca Juga: Nikita Mirzani Singgung Kasus Rachel Vennya Usai Dituduh Jadi Penista Agama
Bagi Nikita Mirzani, apa yang diucapkan sang ustaz mengenai dirinya di salah satu stasiun televisi bukan untuk meredam masalah. Namun justru malah memperkeruh suasana.
Berita Terkait
-
Razman Nasution Tagih Janji Polisi Soal Laporan Nikita Mirzani: Sudah Gelar Perkara, Lalu Apa?
-
Razman Nasution Ingin Jenguk Nikita Mirzani saat Rayakan Ultah di Penjara, Meledek?
-
60 Hari Vadel Badjideh di Penjara, Razman Geram: Desak Penangguhan dan Sentil Lolly
-
Nikita Mirzani Mendadak Setuju Bertemu Razman di Penjara, Tapi... Ada Syaratnya!
-
Keluarga Mulai Resah, Razman Mau Bujuk Penyidik Pulangkan Vadel Badjideh
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
Pilihan
-
Baru 2 Bulan, Penjualan Denza D9 Sudah Kalahkan Alphard di Indonesia
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
Terkini
-
52 Ruas Jalan di Lampung Bakal Diperbaiki Tahun Ini
-
BRI Komitmen Perkuat Ekonomi Kerakyatan dan Dorong UMKM Tembus Pasar Internasional
-
ASN Bandar Lampung SIAP-SIAP! THR, Gaji ke-14, dan Tukin Cair Senin Depan
-
Jadwal Buka Puasa Kota Bandar Lampung Jumat 14 Maret 2025
-
Jadi Atensi Mendagri, Mirza Perintahkan Kepala Daerah Perbaiki Lampu Penerangan Jalan di Jalur Mudik