SuaraLampung.id - Ayah Taqy Malik, Mansyardin Malik memberikan klarifikasi terkait tudingan istri sirinya Marlina Octoria Kawuwung mengenai anal seks.
Mansyardin Malik, ayah Taqy Malik, mengaku kaget saat mengetahui Marlina menggelar konferensi pers mengenai penyimpangan seksual dirinya.
Mansyardin Malik, ayah Taqy Malik, mempertanyakan mengapa Marlina baru menggelar konferensi pers padahal mereka sudah berpisah sejak awal September.
"Yang saya agak bingung itu tanggal 12 September tiba-tiba dia melakukan preskon di salah satu kafe di Jaksel. Begitu saya lihat videonya saya kaget. Saya kaget ada hasil visum itu, padahal saya sudah pisah dari tanggal 1 September," kata Mansyardin Malik, saat menggelar konfrensi pers di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Selasa (12/9/2021) malam dikutip dari Suara.com.
Baca Juga: Bantah Tuduhan Anal Seks Istri Siri, Ayah Taqy Malik Berani Sumpah Pocong
Mansyardin mengaku heran dengan Marlina yang membawa bukti visum akibat seks anal. Pasalnya Mansyardin mengaku tak pernah melakukan aktivitas seks seperti itu.
"Saya tidak pernah melakukan itu, saya normal, punya agama, punya aturan dan batasan dalam agama. Semua tahu itu haram," ucapnya.
Halim Darmawan selaku kuasa hukum yang mendapingi Mansyardin Malik juga aneh dengan perilaku Marlina Octoria. Sebab menurutnya, hasil visum tak bisa dipamerkan begitu saja.
"Jika dibilang penyimpangan coba pikirkan, apakah kita mampu untuk mengambil hasil visum itu. Kan nggak mungkin bisa diambil," kata Halim.
Dalam jumpa pers beberapa waktu lalu, pihak Marlina Octoria mengatakan efek dari penyimpangan seksual yang diterimanya, ia mengalami cedera fisik di bagian anal. Bahkan hingga stadium empat.
Baca Juga: Ayah Taqy Malik Sesalkan Pengakuan Istri Siri soal Seks Anal
Marlina Octoria juga mengaku bahwa dirinya diminta untuk melayani keinginan Mansyardin Malik melakukan anal seks meski ia sudah menolak.
Berita Terkait
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
Terkini
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal
-
Bening by Helena: UMKM Ini Sulap Limbah Jadi Perhiasan Cantik
-
Besok Rekayasa Lalu Lintas di Bandar Lampung Saat Aksi Bela Palestina: Ini Jalur Alternatifnya
-
Korupsi Gerbang Rumdis Bupati Lampung Timur, Dawam Rahardjo Dijebloskan ke Bui
-
Rekonstruksi Penembakan Polisi di Way Kanan: Ada Adegan Dihilangkan, Pelaku Tidak Menyesal