SuaraLampung.id - Berikut ini adalah cara repost Instagram Stories. Cara ini sangat simpel dan mudah diikuti.
Pengguna Instagram biasanya memanfaatkan fitur Instagram Stories sebagai wadah berbagi informasi secara langsung.
Lewat Instagram Stories, pengguna Instagram bisa memposting informasi dan status.
Banyak orang yang ingin me repost Instagram Stories milik teman atau kliennya.
Melalui fitur repost Instagram Stories, kamu bisa repost Instagram Stories milik orang lain ke Instagram Stories milik kamu.
Namun ada syaratnya jika kamu ingin repost Instagram Stories, syaratnya adalah kamu harus di tandai atau di tag di dalam postingan Instagram Stories tersebut.
Setelah kamu ditandai atau di tag, nanti nya akan muncul sebuah notifikasi pemberitahuan melalui DM (Direct Message atau pesan langsung yang dikirimkan oleh orang lain) pada akun Instagram bahwa kamu ditandai atau di tag dalam Instagram Stories tersebut.
Selanjutnya untuk repost Instagram Stories, kamu bisa mengikuti Cara repost Instagram Stories dengan mengikuti langkah - langkah di bawah ini dikutip dari Hitekno.com--grup Suara.com :
- Buka aplikasi Instagram yang ada pada HP kamu
- Kamu bisa install aplikasi Instagram melalui Google Play Store pada HP kamu
- Lalu masuk ke dalam menu notifikasi DM (Direct Message) kamu
- Buka pesan DM (Direct Message) yang masuk dan menyebutkan nama kamu dalam Instagram Stories nya pada aplikasi Instagram kamu
- Kemudian klik pada opsi pilihan Tambahkan ke Cerita Anda di dalam Instagram Stories tersebut
- Selanjutnya kamu akan diarahkan ke menu Edit Instagram Stories
- Kamu bisa menambahkan stiker, teks, atau fitur lainnya jika diperlukan pada Instagram Stories tersebut
- Klik menu pilihan kirim ke pada bagian kanan bawah Instagram Stories tersebut
- Tunggu sampai loading selesai. Dan kini kamu sudah bisa melihat Instagram Stories milik orang lain yang di tandai atau di tag oleh orang lain tersebut di Instagram Stories milik kamu sendiri.
Naah , itulah Cara repost Instagram Stories dari Instagram Stories milik orang lain ke Instagram Stories milik kamu.
Baca Juga: Fitur Pencarian di Instagram Bakal Lebih Mirip TikTok
Berita Terkait
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
BFLP Specialist 2026, Upaya BRI Mengembangkan Human Capital Unggul Indonesia
-
Orang Tua Wajib Cek! Promo Susu & Popok Balita Indomaret Diskon hingga 25 Persen
-
Sudut Lancip, Siku-siku, dan Tumpul: Cara Cepat Membedakannya
-
Tarif Tol Lampung Terbaru 2026 Lengkap Semua Gerbang Bakauheni-Terbanggi Besar
-
5 Fakta Video Viral 3 ASN Maki Bapak Tua di Lampung Timur yang Bikin Heboh