SuaraLampung.id - Raffi Ahmad membongkar biaya belanja bulanan Nagita Slavina.
Di akun YouTube Taulany TV, Raffi Ahmad secara jelas membuka besaran biaya belanja bulanan Nagita Slavina.
Raffi Ahmad mengaku membongkar biaya belanja bulanan Nagita Slavina bukan untuk sombong tapi membeberkan fakta sebenarnya.
Awalnya Raffi Ahmad mendapat pertanyaan dari Andre Taulany mengenai berapa biaya belanja bulanan Nagita Slavina.
Baca Juga: Pesan Hotman Paris ke Ayu Ting Ting, Nagita Menangis Tahu Kebenaran Raffi Ahmad
Jika Raffi Ahmad enggan membeberkannya maka akan ada tantangan yang dijalani.
"Uda dare aja. Lu pasti ga enak ngomong kaya gitu. Disangka lu sombong," kata Andre Taulany.
"Gua orangnya ga pernah sombong. Emang kenyataan aja," jawab Raffi Ahmad.
Raffi Ahmad lebih memilih menjawab pertanyaan Andre daripada menerima tantangan.
"Nagita itu sebenarnya ga banyak. Aku ya sejujurnya uang YouTube buat kamu (Nagita) semua. Dia yang kelola. Mau uang YouTube dari adsense, dari sponsor," kata Raffi Ahmad.
Baca Juga: Raffi Ahmad Baru Sadar Nagita Istri Terbaik, Amy Qanita Menangis
Biarpun begitu Raffi Ahmad jarang meminta uang dari Nagita Slavina. Menurut Raffi, ia menggunakan uangnya sendiri untuk membeli barang.
Raffi Ahmad mengaku memberi jatah uang cash ke Nagita Slavina tiap bulan Rp 50 juta. Ditambah tiga kartu kredit masing-masing berisi Rp 50 juta.
"Jadi ampe Rp 200 juta lah. Abisin abisin gapapa. Dia itu hebatnya ga pernah ngabisin. Dia pake uangnya sendiri," ujar Raffi Ahmad.
Kata Raffi Ahmad, Nagita Slavina menggunakan kartu kredit jika memang saat diperlukan saja. "Tapi banyak perlunya," celetuk Raffi.
Raffi Ahmad kini mengajari Nagita Slavina untuk tidak terlalu menumpuk barang.
"Sekarang lagi gua ajarin. Kalo mau beli ini, jual dulu ini," tutur Raffi Ahmad.
Berita Terkait
-
Beda dari Baim Wong ke Nagita Slavina, Paula Verhoeven Jaga Pandangan Ketika Didekati Raffi Ahmad
-
Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
-
Beda Adab Paula Verhoeven vs Nagita Slavina ke Pengasuh, Ada yang Tega Cuma Kasih Makan Sepiring Berdua?
-
Raffi-Nagita Dijadikan Contoh Marriage Is Not Scary, Netizen: Dia Bisa Lewati Badainya
-
Rayyanza Nangis Kejer di Sawah, Gaya Asuh Sus Rini Tuai Pro Kontra
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Pilkada 2024: KPU Bandar Lampung Antisipasi Bencana, TPS Rawan di Pulau Pasaran
-
Liburan Berujung Maut: Rombongan PAUD Terseret Ombak di Pantai Ilahan, 1 Bocah Meninggal
-
Lampung Siaga I Jelang Pencoblosan Pilkada Serentak 2024, Wamendagri Beri Catatan Ini
-
Logistik Pilkada Bandar Lampung Aman, Wamendagri: "On the Track!"
-
Narkoba Rp39 Miliar Dimusnahkan Polres Lampung Selatan