SuaraLampung.id - Pasangan ganda putri Indonesia Greysia Polii / Apriyani Rahayu meraih medali emas Olimpiade 2020.
Medali emas diraih pasangan Greysia Polii / Apriyani Rahayu setelah mengalahkan ganda China Chen Qing Chen / Jia Yi Fan dengan straight set 21-19 dan 21-15.
Greysia Polii / Apriyani Rahayu tampak emosional setelah berhasil meraih medali emas Olimpiade 2020.
Greysia Polii / Apriyani Rahayu terlihat menangis haru ketika memastikan kemenangan atas ganda China.
Maklum saja, pada gelaran Olimpiade 2020 ini, pasangan Greysia Polii / Apriyani Rahayu tidak terlalu diunggulkan.
PBSI pun tak memasang target emas pada pasangan ini. Justru PBSI awalnya berharap medali emas didapat dari sektor ganda putra.
Namun ganda putra Indonesia di Olimpiade 2020 tidak meraih satu medali pun.
Medali emas justru datang dari sektor ganda putri melalui pasangan Greysia Polii / Apriyani Rahayu.
Emas yang diraih pasangan Greysia Polii / Apriyani Rahayu mengukir beberapa rekor.
Baca Juga: Profil Greysia Polii Sahabat Agnez Mo, Peraih Emas di Olimpiade Tokyo
1. Emas Pertama dari Sektor Ganda Putri
Medali emas yang diraih pasangan Greysia Polii / Apriyani Rahayu pada Olimpiade 2020 adalah medali emas pertama yang diraih Indonesia dari sektor ganda putri.
Sejak keikutsertaan kontingen Indonesia pada Olimpiade di tahun 1992, raihan terbaik ganda putri adalah hanya sampai babak perempat final.
Karena itu medali emas yang diraih Greysia Polii / Apriyani Rahayu memecahkan rekor yang selama ini belum terwujud dari sektor ganda putri di Olimpiade.
2. Melanjutkan Tradisi Emas Olimpiade
Pasangan Greysia Polii / Apriyani Rahayu dengan gemilang mengalahkan pasangan China Chen Qing Chen / Jia Yi Fan di babak Final Olimpiade 2020.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Bukan Akira Nishino, 2 Calon Pelatih Timnas Indonesia dari Asia
- Diisukan Cerai, Hamish Daud Sempat Ungkap soal Sifat Raisa yang Tak Banyak Orang Tahu
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
Pilihan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
-
Heboh Kasus Ponpes Ditagih PBB hingga Diancam Garis Polisi, Menkeu Purbaya Bakal Lakukan Ini
-
Makna Mendalam 'Usai di Sini', Viral Lagi karena Gugatan Cerai Raisa ke Hamish Daud
-
Emil Audero Akhirnya Buka Suara: Rasanya Menyakitkan!
-
KDM Sebut Dana Pemda Jabar di Giro, Menkeu Purbaya: Lebih Rugi, BPK Nanti Periksa!
Terkini
-
Promo Susu Super Indo: Diskon Melimpah, Belanja Hemat di Akhir Bulan
-
Promo Minyak Goreng Spesial di Indomaret, Bikin Masakan Keluarga Makin Favorit!
-
Cek Katalog Promo Hemat Minggu Ini Indomaret: Belanja Jadi Lebih Menyenangkan
-
Promo JSM Alfamart Kembali Hadir, Banjir Diskon 3 Hari Penuh!
-
121 Koperasi Desa Merah Putih di Lampung Mulai Geliat