SuaraLampung.id - Viral seorang anak azan di makam orang tuanya.
Anak ini azan di makam orang tuanya yang meninggal karena Covid-19.
Video anak azan di makam orang tua viral di media sosial.
Warganet yang melihat video anak azan di makam orang tua tak mampu menahan kesedihan.
Beberapa pengguna media sosial mengaku tidak kuat menahan tangis melihat ketegaran anak tersebut.
Video viral anak azan di makam orang tua yang meninggal karena covid ini salah satunya dibagikan oleh akun Instagram @andreli48.
"Arga anak kuat dan sholeh, adzan di makam kedua orang tuanya," tulis akun @andreli48 seperti dikutip BeritaHits.id, Senin (26/7/2021).
"Kakaknya masih dirawat sementara adiknya masih di wisma," imbuhnya.
Dikabarkan, ayah Arga bernama Ali Yusni merupakan ASN Bidang Anggaran pada BPKAD Kabupaten Kutai Kartanegara.
Baca Juga: WHO: Anak Konsumsi Produk Tembakau, Tiga Kali Lebih Mungkin Jadi Perokok Saat Dewasa
Menyadur dari laman Facebook Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara, Ali Yusni meninggal pada Kamis 22 Juli 2021 di RSUD AM Parikesit Tenggarong Seberang.
Akun Instagram @info_kukar juga menampilkan video yang menyebut bahwa Ali Yusni dan istri sempat membuat video Tiktok tentang kondisi mereka saat dirawat.
"Almarhumah sempat memposting video terakhirnya di akun TikTok pribadi miliknya, video tentang kondisi mereka yang dirawat di waktu yang bersamaan, sebelum akhirnya mereka meninggal dunia," tulis @info_kukar.
Video anak adzan di makam orang tua yang meninggal karena covid bisa disaksikan di sini.
Pengguna media sosial Instagram mengaku tak kuasa menahan tangis melihat video anak adzan di pemakaman ayah dan ibunya ini.
"Paling nggak kuat nonton beginian," tulis warganet.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Bukan Akira Nishino, 2 Calon Pelatih Timnas Indonesia dari Asia
- Diisukan Cerai, Hamish Daud Sempat Ungkap soal Sifat Raisa yang Tak Banyak Orang Tahu
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- 3 Rekomendasi Mobil Keluarga 9 Seater: Kabin Lega, Irit BBM, Harga Mulai Rp63 Juta
Pilihan
-
Emil Audero Akhirnya Buka Suara: Rasanya Menyakitkan!
-
KDM Sebut Dana Pemda Jabar di Giro, Menkeu Purbaya: Lebih Rugi, BPK Nanti Periksa!
-
Mees Hilgers 'Banting Pintu', Bos FC Twente: Selesai Sudah!
-
Wawancara Kerja Lancar? Kuasai 6 Jurus Ini, Dijamin Bikin Pewawancara Terpukau
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
Terkini
-
DPRD Telusuri Kasus Siswi SMPN 13 Bandar Lampung Berhenti Sekolah karena Bully, Ini Hasilnya
-
5 Face Mist Penyegar Kulit Wajah untuk Emak-emak Usia 40-an, Bikin Tampilan Auto Fresh!
-
5 Link DANA Kaget Terbaru: Tambahan Uang Jajan Anti Ribet untuk Pelajar SMP dan SMA
-
Promo Spesial JCO: 5 Minuman Segar Hanya 128K!
-
5 Link DANA Kaget Terbaru: Solusi Cerdas Emak-Emak untuk Tambahan Belanja Dapur