SuaraLampung.id - Artis Shireen Sungkar ternyata pernah bekerja di rumah Maia Estianty. Ini terjadi ketika Shireen Sungkar belum terjun ke dunia entertainmen.
Tepatnya saat Shireen Sungkar masih duduk di bangku Sekolah Menengah Pertama (SMP). Saat itu Shireen Sungkar bersama temannya bekerja mencuci piring di rumah Maia Estianty.
Hal ini Shireen Sungkar lakukan demi menolong sang teman yang sedang kesulitan membayar uang SPP. Ia bersama teman-teman lain berinisiatif mencari uang untuk temannya tersebut.
Saat itu ide yang tercetus adalah meminta pekerjaan di rumah-rumah artis. Pergilah Shireen Sungkar dan teman-temannya ke rumah-rumah artis di Pondok Indah.
Baca Juga: Butuh Duit, Shireen Sungkar Bela-belain Kerja di Rumah Maia Estianty
Kenangan masa kecil itu diceritakan Shireen Sungkar saat bertemu dengan Maia Estianty di kanal YouTube MAIA ALELDUL TV, Selasa (22/6/2021).
"Karena kita mikirnya artis banyak duit ya zaman dulu. Kita gimana yah cari uang buat teman kita ini, kalau nggak salah butuhnya cuma Rp 300 ribuan lah zaman SMP," kata Shireen Sungkar.
"Mau minta orang tua nggak enak, terus akhirnya 'eh coba yuk ke rumah artis di Pondok Indah kan duitnya banyak katanya pada baik' dan gue ikut aja sih Bun," sambungnya.
Rumah pertama yang didatangi Shireen Sungkar bersama temannya adalah rumah pedangdut Inul Daratista. Sayangnya, ia tak bisa bertemu pemilik Goyang Ngebor itu karena sedang di luar.
Hingga akhitnya, salah satu teman menyarankan rumah Maia Estianty dan mantan suaminya, Ahmad Dhani yang masih satu kawasan di Pondok Indah. Lucunya, Shireen Sungkar dan teman-temannya mendapatkan alamat rumah itu dari sopir bajaj.
Baca Juga: Tips Shireen Sungkar Didik Anak Rajin Salat: Jangan Dikasih Tahu tentang Neraka Dulu
"Terus gue ke depan rumah Inul ingat banget ketok-ketok terus mbanya kelar 'oh mba Inul lagi kerja'. Terus ke rumah siapa lagi, terus mereka bilang 'oh ke rumah Pondok Indah'. Tukang bajaj aja tau kita kan nggak tau alamat," ungkapnya terkekeh.
Berita Terkait
-
Plesetkan Marga Rayen Pono Jadi 'Porno', Ahmad Dhani Minta Jangan Dibesar-besarkan: Ini Salah Paham
-
Keluarga Rayen Pono Tak Terima Marganya Diganti 'Porno', Tuntut Ahmad Dhani Minta Maaf Secara Adat
-
Bikin Melongo, Intip Mewahnya Sajian Halal Bihalal di Rumah Maia Estianty dan Irwan Mussry
-
Video Call dengan Maia Estianty saat Umrah, Celetukan Tissa Biani Bikin Kaget: Minta Nikah?
-
Ikut Trend Joget Bagi THR, Maia Estianty Bantah The Penguin Dance dari Yahudi
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Korupsi Dana KB: Mantan Bendahara Dinas PPKB Tubaba Ditahan
-
Rekonstruksi Penembakan 3 Polisi Way Kanan Tidak Digelar di TKP
-
Sabet Penghargaan Internasional! Ini Rahasia Kesuksesan BRI Wealth Management
-
Viral Tebar Lele Berujung Mutasi: Camat Palas Jadi Guru SD Usai Jalan Rusak Diprotes Warga
-
Rumah Kepala Ombudsman Lampung Dibobol Maling: Motor, Laptop, iPad Raib