SuaraLampung.id - Seorang wanita memilih selingkuh dengan calon mertuanya. Ini ia lakukan ketika hubungannya dengan tunangan sedang bermasalah.
Dari perselingkuhan itu, wanita tersebut mengaku sudah punya anak. Kisah wanita selingkuh dengan calon mertua ini membuat heboh.
Melansir The Sun, wanita bernama Mackenzie Yocum itu menjadi kontroversi setelah selingkuh dengan calon mertua yang berumur 36 tahun lebih tua. Keduanya bahkan punya anak.
Mackenzie mulai selingkuh dengan ayah tunangannya yang bernama Jeff ketika hubungan asmaranya sendiri mengalami masalah. Padahal, Mackenzie dan sang tunangan sudah 6 tahun bersama.
Baca Juga: 6 Momen Kemunculan Nissa Sabyan Usai Isu Selingkuh, Perdana Tampil di TV?
Di sisi lain, Jeff saat itu tengah melalui proses perceraian dengan istrinya. Mackenzie dan Jeff lantas mulai menjalin hubungan perselingkuhan selama 6 bulan.
Setelah 6 bulan, hubungan mereka terbongkar oleh anggota keluarga lainnya. Namun, pasangan beda usia ini malah menganggap hal itu sebagai cobaan yang memperkuat hubungan cinta mereka.
"Satu-satunya hal yang kusesali adalah tidak jujur dan memulai hubungan dengan Jeff sebelum hubungan kami sebelumnya berakhir. Kami seharusnya jujur dengan perasaan kami dan berkata kami tidak bahagia," ungkap wanita 25 tahun ini.
Karena perselingkuhan tersebut, anak-anak Jeff dan mantan istrinya menolak berkomunikasi dengannya. Mackenzie juga dibuang keluarga sendiri.
Di sisi lain, wanita ini mengakui bahwa mereka memang selingkuh secara emosional dan fisik. Namun, hal itu tidak membuatnya menyesal atau ingin putus.
Baca Juga: Heboh Pria Nikahkan Istri dengan Selingkuhannya, Berakhir dengan Air Mata
Sebaliknya, Mackenzie dan Jeff kini bahkan punya anak bersama. Anak laki-laki mereka yang bernama Wyatt berumur lima bulan.
Berita Terkait
-
Hakim Sempat Beri Solusi Pengasuhan Anak-Anak Dibagi Dua, Paula Verhoeven Disebut Menolak
-
Hakim Sebut Paula Verhoeven Istri Durhaka, Pengacara Baim Wong: Kaget Dengar Putusannya
-
Leganya Baim Wong Bisa Buktikan Paula Verhoeven Selingkuh di Persidangan
-
Hakim Nyatakan Paula Verhoeven Terbukti Selingkuh, Sang Pengacara Belum Berani Bahas
-
Bantah Selingkuh Meski Dinyatakan Hakim Terbukti, Paula Verhoeven Cuma Akui Pisah Rumah
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
Terkini
-
Viral Tebar Lele Berujung Mutasi: Camat Palas Jadi Guru SD Usai Jalan Rusak Diprotes Warga
-
Rumah Kepala Ombudsman Lampung Dibobol Maling: Motor, Laptop, iPad Raib
-
Geger! Korupsi Tol Lampung Terungkap: Negara Rugi 66 Miliar, Waskita Karya Terseret?
-
Anggaran PSU Pilkada Pesawaran Kapan Cair? Ini Harapan KPU
-
Kisah Sukses: Ibu Rumah Tangga di Tapanuli Utara Ubah Nasib dengan Ulos, Kini Mendunia!