SuaraLampung.id - Nama komedian Sule menjadi pergunjingan netizen beberapa hari ini. Ini setelah beredar cerita komika Kiky Saputri mengenai artis yang enggan di roasting.
Netizen mengarah ke sosok Sule. Sule lah artis yang dianggap tidak mau di roasting Kiky Saputri di sebuah program stasiun televisi swasta.
Sejak itu Instagram Sule maupun istrinya Nathalie Holscher dibanjiri komentar netizen. Netizen menganggap Sule adalah pelawak yang baperan sehingga menolak di roasting.
Di Instagram, pemilik nama asli Sutisna itu baru saja mengunggah konten YouTube terbarunya bersama Andre Taulany, Kamis (25/3/2021). Alih-alih mengomentari video Sule, warganet justru mengungkit tentang Kiky Saputri.
Baca Juga: Disebut Artis Baperan karena Ogah Diroasting, Sule Jawab Begini
"Baperan amat sih kang, pelawak itu harus siap dicandain. Mosok dicandain yang lain baperan. Kalau baperan belum cocok jadi pelawak," komentar akun @ahmad_dahlan_halla.
"Jangan jadi pelawak bro kalau baperan," komentar akun @davidf131.
"Artis baperan, baru ketahuan ternyata setelah 2 orang jadi korban wkwk," timpal @alsyaa89.
Akun Instagram @alsyaa89 kemudian kembali menuliskan komentarnya di laman Instagram Sule. Dia mengimbau kepada warganet untuk tak berkomentar aneh karena suami Nathalie Holscher itu dinilai baper.
"Jangan pada comment aneh-aneh ya, nanti baperaaaan hahaha," sambung akun @alsyaa89.
Baca Juga: Disentil Nathalie Holscher, Kiky Saputri Tak Enak Hati
Mengejutkannya, akun @alsyaa89 mendapat perhatian Sule.
"@alsyaa89 nggak apa-apa aneh juga santai kok mbak," kata Sule.
Berita Terkait
-
Anaknya Kini Suka Diajak Jalan-Jalan, Mahalini Curhat Saat Hamil Ngidam Traveling
-
Mahalini Minta Sule Jangan Nikah Dulu Saat Momen Sungkeman Lebaran, Rizky Febian Teriak Amin
-
Dituding Pernah Main Serong dengan Suami Tengku Zanzabella, Nathalie Holscher Bantah: Itu 2016!
-
Dibongkar Tengku Zanzabella, Nathalie Holscher Pernah Main Serong dengan Polisi
-
Terinspirasi dari Kondisi Indonesia, Sule Kenalkan Lagu 'Hey Kamu'
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Jalan Bandar Lampung Mulus Tapi Rentan Rusak? Menteri PU Ungkap Biang Keroknya
-
Arus Balik Memuncak! Polisi Terapkan Sistem Tunda di Pelabuhan Bakauheni
-
Novelis Ika Natassa Murka ke ASN Lampung Barat yang Menghina Dirinya
-
Ribuan Pemudik Mulai Padati Pelabuhan Bakauheni, Malam Ini Diprediksi Puncak Arus Balik 2025
-
Dari Mata Air Jadi Cuan, Kisah Sukses Desa Wunut Bangun Wisata Air Umbul Pelem