SuaraLampung.id - Acara lamaran itu berlangsung di Hotel Continental, Pondok Indah, Jakarta Selatan dan disiarkan langsung di stasiun TV RCTI.
Acara lamaran ini pun hanya didatangi 70 orang, guna mengikuti protokol kesehatan di masa Covid-19.
Panasaran seperti apa prosesi lamaran Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah? Yuk kepoin rangkuman Matamata.com di bawah ini:
1. Atta minta Aurel jadi istrinya
Baca Juga: Perayaan Hari Raya Nyepi di Lampung tanpa Pawai Ogoh-ogoh
Atta Halilintar terlihat grogi bahkan menahan air mata saat mengungkapkan maksud baiknya untuk meminang Aurel Hermansyah. Ia meminta izin ke Anang, Ashanty dan Krisdayanti.
Atas maksud tersebut, sang ayah, Anang Hermansyah pun menerimanya. Anang Hermansyah awalnya menanyakan apakah Aurel benar-benar sudah yakin dengan Atta.
"Yakin mau? Atta tadi nangis lho. Nggak tegar," ucap Anang dijawab dengan anggukan Aurel. "Kalau kamu mau, "Kami keluarga besar menerima dengan baik," ucap Anang.
2. Aurel menitihkan air mata
Saking terharunya, Aurel Hermansyah tampak menitihkan air mata usai menerima lamaran Atta Halilintar.
Baca Juga: Daftar 27 SPBU di Bandar Lampung Jual Pertalite Seharga Premium
"Alhamdulillah pastinya seneng. semoga diberi kelancaran sampai hari H," ungkap ia.
Berita Terkait
-
Mengenal Olahraga Padel, Tengah Digemari Artis Termasuk Aurel Hermansyah
-
7 Potret Aurel Hermansyah Main Padel, Pamer Body Bak ABG!
-
Jenguk Kesha Ratuliu yang Baru Melahirkan Anak Ketiga, Aurel Hermansyah Puji Ketampanan Baby Danish
-
Azriel Hermansyah Minta Maaf Saat Lebaran, Kris Dayanti Akui Dirinya yang Lebih Banyak Salah
-
Calon Istri Tak Harus Anak Artis, Saaih Halilintar Bersedia Nikahi Penggemarnya
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal