SuaraLampung.id - Ulama Syekh Ali Jaber dinyatakan positif Covid-19.
Kabar Syekh Ali Jaber positif Covid-19 disiarkan akun Instagram @yayasansyekhalijaber.
Dalam unggahannya, terlihat kondisi Syekh Ali Jaber tengah terbaring di atas ranjang rumah sakit dengan bantuan alat pernapasan.
Akun @yayasansyekhalijaber lantas meminta doa dari masyarakat untuk kesembuhan ulama tersebut.
Baca Juga: Syekh Ali Jaber akan Beri Tausyiah Pada Peringatan 16 Tahun Tsunami Aceh
Dalam unggahan yang dibagikan, terlihat potret Syekh Ali Jaber yang tengah berada di rumah sakit. D
i atas foto tersebut juga dibubuhi keterangan jika yang bersangkutan dinyatakan positif covid-19 dan meminta doa dari masyarakat yang membaca informasi tersebut.
Sejauh ini, tidak turut disampaikan sejak kapan ulama penghafal al-qur'an tersebut dirawat dan dimana tempatnya.
"Mohon Do'a untuk Kesembuhan guru kita @syekh.alijaber bahwasannya beliau terkonfirmasi Positif Covid-19. Semoga beliau segera disembuhkan dan penyakitnya diangkat oleh Allah Ta'ala," tulis akun @yayasansyekhalijaber.
Unggahan tersebut kemudian juga ikut dibagikan ulang oleh Ustaz Yusuf Mansur. Baru saja dinyatakan sembuh dari Covid-19, Yusuf meminta masyarakat untuk ikut mendoakan Syekh Ali Jaber.
Baca Juga: Sembuh dari Covid-19, Ustaz Yusuf Mansur: Mama, Papa Udah Boleh Pulang
Sebelumnya Selasa (29/12/2020) pagi, Aa Gym juga baru saja mengumumkan dirinya terpapar covid-19 disusul oleh Utaz Syafii Antonio dan saat ini bertambah lagi.
Berita Terkait
-
Pasar Saham Indonesia Terjun Hebat, Lebih Parah dari IHSG Era Pandemi COVID-19?
-
Ustaz Yusuf Mansur Bagikan Kabar Duka, Detik-Detik Meninggalnya Dai Saat Mengisi Kajian Subuh
-
Trump Sempat Telepon Presiden China Soal Asal-Usul COVID, Ini Kata Mantan Kepala CDC!
-
Survei: Milenial Rela Rogoh Kocek Lebih Dalam untuk Rumah Modern Minimalis
-
Deretan Kasus Dugaan Wanprestasi Yusuf Mansur, Disebut Sama dengan Wirda Mansur
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal